Home / Informasi Lain (page 60)

Informasi Lain

Pemerintah Aceh Dukung Penyelenggaraan Muzakarah Ulama se-Aceh

Humas Aceh | 17 Januari 2019 Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, mengatakan pemerintah Aceh akan mendukung sepenuhnya penyelenggaraan Muzakarah Ulama Aceh tahun 2019 yang direncanakan akan digelar di Dayah Darul Aman Gampong Peulanteu, Kecamatan Bubon Kabupaten Aceh Barat. Rencananya, pertemuan para ulama se Aceh itu akan digelar pada 11 Maret, dua bulan mendatang. 

Read More »

Dyah Erti Paparkan Strategi Lulus Kuliah pada Siswa SMA

Humas Aceh | 12 Januari 2019 Banda Aceh- Dyah Erti Idawati memaparkan beberapa strategi agar lulus Perguruan Tinggi Negeri di hadapan para siswa yang akan melanjutkan pendidikan tinggi dari berbagai Sekolah Menengah Atas di Banda Aceh dan Aceh Besar. Strategi tersebut disampaikan pada acara sosialisasi dan bimbingan  pendaftaran pola masuk PTN 2019, di Rumah Dinas Wakil Gubernur Aceh, Sabtu (12/1).

Read More »

Lulusan Perguruan Tinggi Vokasi harus Mampu Ciptakan Lapangan Kerja

Humas Aceh | 09 Januari 2019 Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, meminta Perguruan Tinggi vokasi yang ada di Aceh untuk ‘mencetak’ lulusan yang mampu menciptakan lapangan kerja. Permintaan itu disampaikan Nova saat menerima audiensi dari Politeknik seluruh Provinsi Aceh, di Rumah Dinas Wakil Gubernur Aceh, Banda Aceh, Selasa (8/1/2019).

Read More »

Pemerintah Siap Dukung Inovasi Anak Bangsa

Humas Aceh | 26 Des 2108 Banda Aceh- Pemerintah Aceh siap mendukung dan terlibat dalam mengembangkan inovasi anak bangsa dalam bidang kendaraan listrik. Hal itu disampaikan Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah saat menyambut Tim Blit mobil Listrik PLN di gedung AAC Dayan Dawood Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Rabu (26/12).

Read More »

Tim Survey IPDN Aceh Tinjau Tempat Belajar Sementara

Humas Aceh | 10 Des 2018 Banda Aceh – Ketua Tim Survey IPDN Aceh, Teuku Syahrul Johan didampingi Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh meninjau Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Balai Pelatihan Kesehatan Aceh yang direncanakan akan dijadikan sebagai tempat belajar dan asrama sementara IPDN Aceh, Senin (10/12/2018).

Read More »

Plt Gubernur Diundang ke Istana, Pengunjuk Rasa Bubarkan Diri

Humas Aceh | 10 des 2018 Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh Nova Iriansyah sedang di Jakarta saat mahasiswa dan aktivis lingkungan hidup menggelar unjuk rasa di Kantor Gubernur Aceh. Hal ini disampaikan Kabag Humas dan Media Massa Setda Aceh Saifullah Abdulgani usai para pengunjuk rasa itu membubarkan diri, Senin (10/12). 

Read More »

Orang Tua Dituntut Lebih Cerdas Mendidik Anak di Era Milenial

Humas Aceh | 8 Des 2018 Banda Aceh – Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Dyah Erti Idawati, mengatakan perkembangan teknologi yang kian pesat menuntut orang tua untuk lebih cerdas dalam  memikirkan kiat membina anak sebagai generasi masa depan. Jika tidak, kata Dyah, kualitas generasi muda akan kian merosot akibat ketergantungan pada teknologi. 

Read More »