free tracking
Home / Visi dan Misi / Visi dan Misi Gubernur Aceh ZIKIR

Visi dan Misi Gubernur Aceh ZIKIR

VISI DAN MISI GUBERNUR ACEH PERIODE 2012-2017

A. PENDAHULUAN

Kesejahteraan masyarakat Aceh merupakan harapan yang harus dicapai sebagai amanah dari indatu kita. Sebagai wilayah modal di Negara Kesatuan Republik Indonesia, Aceh memiliki potensi sumber daya alam yang melimpah dan didukung oleh letak geografis yang sangat strategis, terletak di antara Samudera Hindia dan Selat Malaka. Tidak hanya itu, Aceh juga memiliki sumber daya manusia yang cerdas dan terampil. Sejarah telah mencatat bahwa Aceh telah pernah meraih zaman keemasan dalam bidang ekonomi, ilmu pengetahuan, dan pemerintahan pada masakepemimpinan Sultan Iskandar Muda.

Kejayaan yang pernah dirasakan tersebut akan kita wujudkan bersama pada periodeTahun 2012-2017. Periode ini merupakan tahap kedua dari pelaksanaan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Aceh (RPJPA) Tahun 2005 – 2025. Pelaksanaan pembangunan pada tahap pertama Rencana Pembangunan Jangka Panjang Aceh (RPJPA) 2005-2012 menekankan pada pembangunan pasca konflik dan penanganan korban bencana gempa dan tsunami yang terjadi pada 26 Desember 2004. Namun, kita menyadari bahwa pembangunan tahap pertama tersebut masih menyisakan berbagai persoalan sosial kemasyarakatan yang perlu dibenahi.

Lahirnya Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh (UUPA)sebagai wujud kesepakatan damai antara Pemerintah Republik Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka pada tanggal 15 Agustus 2005 di Helsinki, telah memberi peluang yang sangat besar untuk mewujudkan kesejahteraan rakyat Aceh. UUPA idealnya menjadi pondasi bagi pelaksanaanpembangunan Aceh ke depan. Untuk itu, tahap pembangunan kedua ini akan diprioritaskan pada proses keberlanjutan reintegrasi dan konsolidasi perdamaian hasil nota kesepahaman (MoU) Helsinkidan implementasi UUPA yang masih belum terlaksana dengan baik.

Meskipun faktor kerentanan terhadap konflik dapat diminimalkan pada tahap pembangunan pertama , namun masih banyak hal yang telah dituangkan dalam UUPA belum terlaksana secara optimal. Hal ini dapat dilihat dari belum sepenuhnya terwujud kohesi (rekatan) ekonomi, sosial, dan politik dalam masyarakat Aceh. Misalnya, masih adanya tumpang tindih pembangunan antar sektor dan antar daerah. Sementara itu, kesejahteraan rakyat masih belum merata meskipun sumber daya pembangunan telah dihabiskan secara masif, baik yang bersumber dari Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus, maupun Dana Otonomi Khusus serta Dana Bagi Hasil Migas. Belum lagi bila dijumlahkan dengan besaran dana  perbantuan dan dana dekonsentrasi dari Pemerintah Pusat maupun bantuan Lembaga Internasional yang bersifat non-budgeter.Bila dilihat dari capaian pembangunan tahap pertama, ada beberapa permasalahan yang masih dihadapi Aceh ke depan antara lain:

Belum Optimalnya pelaksanaan UUPA  sebagai wujud MoU Helsinki. Undang-Undang Pemerintah Aceh (UUPA) yang ditetapkan pada tanggal 1 Agustus 2006 telah merubah paradigma tatanan sosial kemasyarakatan di Aceh dan merupakan tonggak sejarah perjalanan bangsa Indonesia, khususnya masyarakat Aceh. UUPA ini merupakan produk perundang-undangan yang menjadi pedoman bagi penyelenggaraan pemerintahan di Aceh pasca penandatanganan MoU Helsinki.  UUPA diharapkan dapat menumbuhkan masyarakat Aceh baru yang mampu mewujudkan perdamaian menyeluruh dan berkelanjutan guna menciptakan kesejahteraan masyarakat Aceh. Namun di sisi lain, masih banyak peraturan pelaksanaan yang merupakan turunan dari UUPA yang belum dituntaskan sehingga dapat menghambat keberlanjutan perdamaian dan pencapaian pembangunan di Aceh.

Masih tingginya praktik Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN),  mengakibatkan inefisiensi pemanfaatan anggaran pembangunan dan sekaligus memicu biaya ekonomi tinggi.  Pratik KKN menimbulkan persaingan tidak sehat sekaligus mematikan kreatifitas dan produktifitas masyarakat.  Disamping itu, juga proses pembangunan akan lebih berpihak pada kepentingan kelompok tertentu daripada kepentingan masyarakat umum.  Alhasil, kualitas pembangunan tidak terealisasi secara maksimal.   Untuk itu diharapkan komitmen yang tinggi dari penyelenggara pemerintahan daerah, pemangku kepentingan dan masyarakat secara luas.

Pelaksanaan nilai-nilai Dinul Islam di Aceh yang belum maksimal, terutama disebabkan karena masih kurangnya pemahaman, penghayatan dan pengamalan ajaran agama di kalangan masyarakat. Berbagai perilaku masyarakat masih banyak yang bertentangan dengan moralitas dan etika agama. Pemahaman dan pengamalan agama di kalangan peserta didik (sekolah umum dan agama) juga belum memuaskan disebabkan antara lain: masih kurangnya materi dan jam pelajaran agama dibandingkan dengan pelajaran umum. Di sisi lain, derasnya arus globalisasi yang umumnya tidak sejalan bahkan bertentangan dengan tuntunan moral Islam,telah mempengaruhi dan mendorong perilaku masyarakat ke arah yang negatif.

Masih tingginya tingkat kemiskinan di Aceh. Penduduk miskin di Aceh pada tahun 2011tercatat sebesar 19,48 persen, masih lebih besar dari penduduk miskin tingkat nasional yang hanya sebesar 12,36 persen. Disamping itu, Indeks Kedalaman Kemiskinan sebesar 3,483 dan Indeks Keparahan Kemiskinan sebesar 0,936 (BPS, September 2011). Sebaran penduduk miskin Aceh, lebih dominan berada di pedesaan, (80,14%), sedangkan diperkotaan hanya 19,86%. Hal ini mencerminkan bahwa dampak dari pembangunan belum memberikan pengaruh signifikan terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat secara umum, terutama masyarakat yang tinggal di pedesaan.

Masih tingginya tingkat pengangguran terbuka (TPT). Walaupun tingkat pengangguran terbuka di Aceh pada tahun 2011 mengalami penurunan, namun kondisi tersebut tergolong masih tinggi jika dibandingkan dengan rata-rata nasional. Tingkat pengangguran terbuka di Aceh pada tahun 2011 tercatat sebesar 7,43 persen, sementara angka pengangguran terbuka Nasional  hanya sebesar 6,8 persen. Jika dilihat dari sisi gender, keberadaan pengangguran terbuka perempuan tahun 2011 mencapai 8,50 persen lebih tinggi 1,70 persen dibandingkanpengangguran terbuka laki-laki sebesar 6,80 persen.

Keterlibatan peran swasta dalam pembangunan Aceh masih rendah. Struktur perekonomian Aceh masih didominasi oleh konsumsi pemerintah. Partisipasi pihak swasta belum menunjukkan pengaruh yang besar terhadap pembangunan Aceh. Pihak swasta masih sangat tergantung pada Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD).  Di sisi lain, pemerintah daerah sangat mengharapkan investasi swasta, baik yang bersumber dari pengusaha lokal yang ada di daerah, atau pengusaha daerah yang berada di luar daerah, ataupun kemampuan pengusaha daerah untuk menarik pengusaha luar daerah bahkan dari luar negeri untuk berinvestasi. Sinkronisasi investasi pembangunan menjadi imperatif agar terjadi sinergi yang optimal antara berbagai pelaku ekonomi melalui pembentukan kemitraan pemerintah-swasta-masyarakat. Kemitraan tersebut ditujukan untuk mensinergikan aktivitas yang dilakukan oleh dunia usaha dengan program pembangunan daerah. Implementasi dari hubungan kemitraan dilaksanakan melalui pola-pola kemitraan yang sesuai dengan sifat, kondisi budaya, dan keunikan lokal.

Sektor Koperasi dan UMKM belum berkembang dengan baik. Sektor Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) merupakan salah satu sektor yang sangat strategis dalam menunjang perekonomian daerah sekaligus mampu menyerap tenaga kerja dalam jumlah besar. Namun demikian, sektor ini belum berkembang secara optimal. Misalnya pada tahun 2010, data Kementerian Koordinator Perekonomian menunjukkan bahwa daya serap Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Propinsi Aceh hanya sebesar 0,8% dari total plafon nasional sebesar Rp 24 trilliun. Permasalahan lainnya yang masih dihadapi oleh Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Aceh adalah terkait dengan iklim usaha yang kurang kondusif, seperti besarnya biaya transaksi akibat masih adanya ketidakpastian berusaha, persaingan pasar yang kurang sehat, terbatasnya akses kepada sumber daya produktif terutama terhadap bahan baku, permodalan, sarana danprasarana serta informasi pasar. Di sisi lain, tantangan utama yang dihadapi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Aceh adalah masih rendahnya kinerja dan produktivitas usaha dalam menghasilkan produk yang berkualitas dan berdaya saing untuk memenuhi permintaan pasar domestik, regional dan bahkan pasar internasional. Dengan demikian, tantangan ke depan adalah bagaimana meningkatkan produktifitas dan daya saing usaha mikro kecil menengah yang berbasis agro industry, industri kreatif, dan inovatif.

Rendahnya pemanfaatan potensi sumberdaya alam  yang berdaya guna dan berhasil guna dan berkelanjutan. Sistem pengelolaan sumberdaya alam kurang memperhatikan kondisi alam, sehingga berdampak pada kerusakan lingkungan dan kelangsungan pembangunan daerah,.  Hal ini dapat dilihat dari sistem pengelolaan hutan, pertambangan, perkebunan, pesisir dan kelautan yang berdampak pada kerusakan ekosistem, bencana alam, dan tatanan kehidupan sosial masyarakat secara luas. Pemanfaatan sumber daya alam yang baik, selain dapat membuka lapangan kerja baru juga dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dalam pemanfaatan sumber daya alam di sektor pertanian masih sangat rendah jika dilihat dari produktivitas tenaga kerja, walaupun telah mampu menyerap tenaga kerja sebesar 48,22%. Hal ini disebabkan antara lain karena rendahnya kepemilikan lahan per kepala keluarga. Rata-rata kepemilikan lahan perkepala keluarga hanya sekitar 0,25 – 0,6 ha/kk  dengan  Indeks Pertanaman (IP) sekitar 1,28 pertahun, sedangkan produktivitas padi  baru mencapai 4,6 ton/ha. Di samping sektor pertanian,  sektor-sektor lain yang bergerak dalam pemanfaatan potensi sumberdaya alam juga mengalami persoalan yang sama sehingga belum mampu memperkuatnilai tambah masyarakat terhadap produk yang dihasilkannya.

Pertumbuhan ekonomi Aceh masih rendah. Lemahnya pengelolaan sumber daya alam, keuangan, dan sosial-ekonomi masyarakat yang terjadi sejauh ini, mengakibatkan pertumbuhan ekonomi di Aceh mengalami instabilitas. Berdasarkan data Bank Indonesia  pada tahun 2011, pertumbuhan ekonomi Aceh hanya sebesar 5,02 persen, lebih rendah dari pertumbuhan ekonomiNasional yang tercatat sebesar 6,5 persen. Di samping itu, jika dilihat dari perkembangan beberapa tahun terakhir (2007-2011), pertumbuhan ekonomi Aceh menunjukkan kecenderungan yang fluktuatif. Hal ini menggambarkan bahwa pondasi struktur ekonomi Aceh masih lemah dan labil. Perubahan harga jual komoditi migas dan produk pertanian di pasaran dunia sangat mempengaruhi nilai sumbangan produk yang paling dominan dalam struktur ekonomi Aceh. Hal ini disebabkan karena ekspor kedua sektor ini masih dalam bentuk bahan mentah (row material).Sehingga, nilai tambah yang diperoleh dari hasil ekspor komoditas ini menjadi sangat kecil.

Berdasarkan permasalahan yang telah di kemukakan di atas, maka yang menjadi agenda utama pembangunan Aceh akan dituangkan dalam Dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah(RPJM) Aceh Tahun 2012-2017.

B. VISI

Dalam menentukan arah pandangan ke depan yang menggambarkan tujuan yang ingin dicapai dari penyelenggaraan pembangunan, penata kelolaan pemerintahan daerah, penguatan struktur ekonomi, pengefektifan penyelenggaraan Dinul Islam dan pemberdayaan masyarakat, serta guna menyatukan persepsi, interprestasi serta komitmen seluruh komponen masyarakat dalam penyelenggaraan pembangunan daerah, maka perlu ditetapkan Visi  Provinsi Aceh 2012-2017. Memperhatikan berbagai kecenderungan Nasional dan Internasional serta kondisi dankarakteristik lokal Aceh dengan berbagai permasalahan yang ada di Provinsi Aceh saat ini, maka dapatlah dilakukan analisis berbagai hambatan dan tantangan serta upaya solutif dalam mengatasinyaserta meningkatkan potensi pembangunan daerah secara komprehensif.Berdasarkan potensi yang dimiliki, baik potensi sumberdaya alam maupun potensi sumberdaya manusia termasuk potensi sosial budaya dan sinergitas diantara berbagai sumberdaya tersebut sertadidukung oleh kuatnya partisipasi aktif dan seluruh stakeholder pembangunan di Aceh, maka dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim dengan mengharap Ridha dan RahmatNya, kami menetapkan Visi Pemerintahan Aceh Periode Tahun 2012-2017 adalah :

ACEH YANG BERMARTABAT, SEJAHTERA, BERKEADILAN,DAN MANDIRI BERLANDASKAN UUPA SEBAGAI WUJUD MoU HELSINKI

Kata-kata yang tergabung di dalam kalimat membentuk visi tersebut, bermakna;Bermartabat dapat diwujudkan melalui penuntasan peraturan-peraturan hasil turunan UUPA dan peraturan perundangan lainnya, pelaksanaan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih, bebas dari praktek Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme, serta penegakan supremasi hukum dan HAM, mengangkat kembali budaya Aceh yang islami dan pelaksanaan nilai-nilai Dinul Islam dalam tatanan kehidupan bermasyarakat.

Sejahtera adalah terwujudnya kesejahteraan masyarakat Aceh melalui pembangunan ekonomi berazaskan pada potensi unggulan lokal dan berdaya saing, pengoptimalisasi  pemanfaatan sumberdaya alam dan geopolitik Aceh, peningkatan indeks pembangunan manusia dan mengembangkan kemampuan menguasai kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Berkeadilan adalah terwujudnya pembangunan yang adil dan merata yang dilakukan secara partisipatif, proporsional dan berkelanjutan berdasarkan prinsip kebutuhan dan azas manfaat bagi masyarakat Aceh.

Mandiri adalah Aceh mampu memanfaatkan potensi sumber daya alam yang melimpah dan keunggulan geostrategis melalui penguatan kapasitas sumberdaya manusia, efesiensi dan efektifitas anggaran, serta penguasaan teknologi informasi, sehingga bermanfaat sebesar-besarnya untuk kesejahteraan masyarakat Aceh.

Berlandaskan UUPA sebagai wujud MoU Helsinki adalah mewujudkan pelaksanaan Pemerintahan Aceh yang efektif dan efesien sebagaimana yang telah dituangkan dalam Undang-Undang tersebut guna tercapaianya masyarakat Aceh yang mandiri, makmur dan sejahtera dalam bingkai NKRI.

C. MISI

Dalam mewujudkan visi Aceh tersebut ditempuh melalui 5 (lima) misi pembangunan Aceh sebagai berikut:

Misi Pertama

Memperbaiki tata kelola Pemerintahan Aceh yang amanah melalui Implementasi dan penyelesaian turunan UUPA untuk menjaga perdamaian yang abadi. Ini bermaksud mewujudkanpenyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan amanah melalui implementasi peraturan-peraturan turunan UUPA. Selanjutnya, peningkatan profesionalisme dan pengelolaan sumber daya aparatur, penguatan sistem pendataan penyelenggaraan pemerintahan, peningkatan kualitas pelayanan publik melalui efesiensi struktur pemerintahan, membangun tranparansi dalam perencanaan dan penganggaran pembangunan daerah. Menjadikan UUPA dan turunan peraturannya sebagai acuan pelaksanaan dan percepatan pembangunan Aceh secara menyeluruh serta mewujudkan perdamaian abadi di Provinsi Aceh;

Misi Kedua

Menerapkan nilai-nilai budaya Aceh dan Nilai-Nilai Dinul Islam di semua sektor kehidupan masyarakat adalah membangun masyarakat Aceh yang  beriman, bertakwa, berakhlak mulia, beretika dan berkarakter, dengan mengangkat kembali budaya Aceh yang bernafaskan Islami dalam upaya pengembalian harkat dan martabat masyarakat Aceh.  Mengiplementasikan budaya Aceh dan nilai-nilaiDinul Islam dalam tatanan pemerintahan dan kehidupan  bermasyarakat secara efektif dan tepat.

Misi Ketiga

Memperkuat struktur ekonomi dan kualitas sumber daya manusia adalah mengembangkan kerangka ekonomi kerakyatan melalui peningkatan potensi sektor unggulan daerah dalam upaya membangun kualitas hidup masyarakat secara optimal; menurunkan angka kemiskinan dan pengangguran dalam memenuhi capaian Millenium Development Goals (MDGs), memperluas kesempatan kerja melalui pembangunan infrastruktur ekonomi sektor riil dan pemihakan kepada UKM dan koperasi. Pembangunan ekonomi yang difokuskan kepada sektor pertanian yang berbasis potensi lokal masing-masing wilayah.Meningkatkan kualitas pendidikan dan kesehatan masyarakat Aceh adalah mewujudkan kualitas pelayanan pendidikan melalui peningkatan angka partisipasi sekolah, menurunkan angka buta aksara, meningkatkan angka partisipasi kasar (APK) dan angka partisipasi murni (APM) dalam berbagai tingkat pendidikan, menurunkan disparitas partisipasi antar wilayah, gender dan sosial ekonomi serta antar satuan pendidikan. Mewujudkan pelayanan kesehatan yang berkualitas melalui meningkatnya angka harapan hidup, menurunya angka kematian bayi, menurunnya angka prevalensi gizi buruk serta efektifitas penanganan penyakit menular guna pencapaian MDGs;

Misi Keempat

Melaksanakan pembangunan Aceh yang proporsional, terintegrasi dan berkelanjutan adalah terwujudnya pembangunan daerah yang berbasis kebutuhan dan kemanfaatan melalui perencanaan yang tepat, fokus dan tuntas. Terwujudnya penanganan tata ruang terpadu dalam pelaksanaan pembangunan daerah melalui pembangunan berbasis lingkungan, pengelolaan dan pengendalian bencana, perbaikan sistem dan jaringan sarana dan prasarana transportasi dalam mendukung pertumbuhan ekonomi yang adil dan merata;

Misi Kelima

Mewujudkan peningkatan nilai tambah produksi masyarakat dan optimalisasi pemanfaatan SDA adalah terwujudnya masyarakat Aceh yang mampu memanfaatkan potensi-potensi sumber daya alam yang berdaya guna dan berhasil guna secara optimal dengan mendorong masyarakat yang lebih produktif, kreatif, dan inovatif.

D. SASARAN DAN KEBIJAKAN

Pembangunan Aceh 2012-2017 merupakan perwujudan visi dan misi kepala daerah yang akan dilaksanakan memalui Rencana Pembangunan Jangka Menengah Aceh. Untuk menerjemahkan visi dan misi yang telah kami susun di atas maka perlu dirumuskan dan dijabarkan lebih operasional ke dalam sejumlah dan sasaran dan kebijakan sehingga lebih mudah diimplementasikan dan diukur tingkat keberhasilannya.

Misi Pertama

Mewujudkan tata kelola Pemerintahan Aceh yang amanah melalui penyelesaian turunan dan Implementasi UUPA untuk menjaga perdamaian yang abadi, dengan sasaran sebagai berikut:

Terwujudnya penyelesaian peraturan-peraturan turunan UUPA yang sangat penting sepertiPeraturan Pemerintah (PP),  Peraturan Presiden (Perpres),  Qanun dan peraturan perundang-undangan lainnya;

Terwujudnya implementasi UUPA secara cepat dan akurat melalui implementasi berbagai turunan UUPA yang mengikat dalam upaya pencapaian keutuhan, perdamaian abadi, dan percepatan pembangunan yang berkelanjutan;

Terwujudnya penyelenggaraan pemerintahan yang bermartabat, baik, bersih, dan amanah serta bebas dari kolusi, korupsi dan nepotisme, dengan mengedepankan kualitas kerja dan profesionalisme;

Terwujudnya birokrasi yang kuat melalui mengoptimalkan pelayanan publik, menjaga kelangsungan pembangunan yang berkelanjutan melalui terciptanya supremasi hukum dan penegakan hak asasi manusia. Tersedianya ruang dialog publik yang bebas dan bertanggung jawab serta peningkatan peran serta dan partisipasi masyarakat sipil dalam kehidupan politik dan kegiatan pembangunan;

Terciptanya tata kelola yang tertib sesuai dengan peraturan perundang-undangan denganpenguatan sistem kelembagaan yang memiliki nilai-nilai demokrasi yang diitik-beratkan kepada prinsip-prinsip transparansi, akuntabilitas, non-diskriminasi, dan kemitraan.

Kebijakan

Menuntaskan penyelesaian peraturan-peraturan turunan UUPA, seperti Peraturan Pemerintah, Peraturan Presiden, Keputusan Presiden, Qanun, dan peraturan perundangan-undangan lainnya;

Melaksanakan UUPA secara sungguh-sungguh dan menyeluruh sebagai konsekwensi logis dari hasil MoU Helsinki dengan melahirkan berbagai peraturan-peraturan turunan UUPA yang mengikat;

Membangun transparansi dan akuntabilitas penyelenggaran pemerintahan melalui peningkatan kualitas sumber daya aparatur sesuai dengan potensi dan profesionalisme bidang tugasnya;

Memperkuat birokrasi pemerintahan dengan penguatan sistem penataan kelembagaan satuan kerja dan semangat demokrasi serta penegakan supremasi hukum;

Meningkatkan peran serta masyarakat dan seluruh stakeholder dalam perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan  pembangunan;

Fasilitasi penguatan pengawasan keuangan daerah dan pembinaan administrasi anggaran daerah secara tranparasn dan akuntabel;

Misi Kedua

Menerapkan nilai-nilai budaya Aceh dan nilai-nilai Dinul Islam di semua sektor kehidupan  dengan sasaran sebagai berikut:

Membangkitkan kembali pemahaman dan penghayatan masyarakat terhadap sejarah Aceh sebagai nilai budaya dalam tatanan kehidupan;

Terciptanya nilai-nilai budaya Aceh dalam seluruh aspek kehidupan masyarakat dalam upaya pengembalian harkat dan martabat Aceh yang telah hilang akibat berbagai persoalan konflik dan bencana yang telah terjadi;

Terwujudnya masyarakat Aceh berkualitas, memiliki karakter Islami yang dicirikan dengan sehat jasmani, rohani dan sosial, beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT, memiliki moral dan etika yang baik, rajin, tangguh, cerdas dan memiliki kompetensi dan daya saing, toleransi tinggi, berbudi luhur, peduli lingkungan, patuh pada hukum, serta mencintai perdamaian;

Meningkatnya pemahaman, penghayatan, pengamalan dan ketaatan masyarakat serta  aparatur pemerintah terhadap pelaksanaan nilai-nilai Dinul Islam;

Meningkatnya peran ulama terhadap penetapan kebijakan penyelenggaraan pemerintahan untuk pengefektifan penerapan nilai-nilai Dinul Islam dan mengangkat kembali budaya-budaya Aceh yang Islami;

Kebijakan

Membangun kembali pengetahuan dan wawasan sejarah dan nilai-nilai budaya Aceh dalam kehidupan masyarakat;

Melaksanakan nilai-nilai Dinul Islam di dalam penyelenggaraan pemerintahan secara baik dan bersih serta di dalam kehidupan masyarakat;

Pemberlakuan nilai-nilai Dinul Islam secara komprehensif dengan mengedepankan kearifan lokal;

Mensosialisasikan qanun dan aturan yang berkenaan dengan pelaksanaan nilai-nilai Dinul Islam;

Meningkatkan kualitas dan efektifitas penyebaran nilai-nilai Dinul Islam dalam kehidupanmasyarakat melalui memperbanyak intensitas kegiatan-kegiatan keagamaan dan menghidupkan kembali budaya-budaya Aceh yang bernuansa keislaman;

Meningkatkan kapasitas aparatur pelaksana nilai-nilai Dinul Islam dan peran serta ulama dalam penyelenggaraan pemerintahan melalui penguatan dan pengembangan kapasitas lembagaMajelis Permusyawaratan Ulama (MPU), lembaga Dinul Islam yang berfungsi menegakkan amar makruf nahi mungkar;

Meningkatkan kerjasama antar lembaga terutama dengan lembaga pendidikan dalam upaya membangun pemahaman dan pengetahuan tentang nilai-nilai Dinul Islam dalam kehidupan bermasyarakat dan penyelenggaraan pemerintahan;

Menjamin hak-hak kerukunan beragama dalam upaya peningkatan toleransi dan kedamaian.

Misi Ketiga

Memperkuat struktur ekonomi dan Kualitas Sumber Daya Manusia dengan sasaran sebagai berikut:

Terbangunnya struktur perekonomian yang kokoh berlandaskan keunggulan kompetitif di setiap wilayah serta terwujudnya  sektor pertanian,    industri, perdagangan dan pariwisata menjadi basis aktivitas ekonomi yang dikelola secara efisien sehingga menghasilkan komoditas unggulan yang berkualitas;

Menurunnya angka kemiskinan absolut dengan perbaikan pendapatan dan pemberdayaan kemandirian melalui perluasan lapangan usaha;

Berkembangnya sistem agribisinis yang mampu menyediakan produk-produk pertanian yang cukup, bermutu dan aman konsumsi;

Terwujudnya kemandirian pangan, peningkatan daya saing produk pertanian serta peningkatan pendapatan petani;

Meningkatnya luasan areal baru lahan pertanian dan produktivitas lahan pertanian dengan penyediaan prasarana dan pengendalian  dalam mendukung peningkatan produksi pertanian;

Meningkatnya keberdayaan dan kemandirian masyarakat dengan penyediaan fasilitas usaha mikro dan kawasan pesisir;

Meningkatnya pemulihan dan pertumbuhan sosial ekonomi daerah terpencil dan pesisir melaluipengolahan hasil pertanian dan perikanan budidaya yang berkelanjutan dengan penguatan peran dan fungsi lembaga otoritas investasi dalam mengembangkan usaha penjamin hasil produksi pertanian dan perikanan;

Pengembangan sektor pertanian berbasis komoditi unggulan sesuai dengan Sumberdaya alam dan agro ekosistem wilayah;

Terwujudnya pendidikan yang berkualitas pada pendidikan dasar, pendidikan menengah, pendidikan dayah, pendidikan vokasional dan pendidikan tinggi dalam menjawab tantangan global dan kebutuhan ketenagakerjaan;

Tersalurnya pemberian bantuan subsidi dan beasiswa bagi keluarga miskin dan penerapan pendidikan dasar dan menengah gratis menuju pencapaian millenium development goals (MDGs);

Terwujudnya layanan kesehatan yang berkualitas melalui pemenuhan kebutuhan fasilitas dan infrastruktur kesehatan dengan menjaga keseimbangan antar wilayah;

Meningkatnya kualitas pelayanan kesehatan ibu dan anak serta penguatan imunisasi dengan penyiagaan terhadap dampak gizi buruk dan pengendalian penyakit menular dalam pencapaian sasaran MDGs;

Meningkatnya penyediaan pelayanan medik spesialistik kepada masyarakat dan ketersediaan obat esensial di sarana pelayanan dasar;

Terselenggaranya jaminan sosial berbasis asuransi kesehatan atau Jaminan Kesehatan  Masyarakat Aceh (JKMA);

Menurunnya angka kesakitan dan kematian akibat penyakit menular dengan pembinaan kemandirian masyarakat terhadap pengembangan lingkungan sehat dan hidup sehat;

Kebijakan

Menumbuhkembangkan komoditas unggulan daerah yang sesuai dengan  agro ekosistem wilayah, dalam upaya menciptakan mata pencaharian tetap kepada masyarakat dengan skala usaha menguntungkan;

Pengembangan industri dan pariwisata berbasis sumberdaya lokal untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, mengurangi kemiskinan, menurunkan pengangguran, dan mendorong pertumbuhan ekonomi;

Perluasan areal pertanian serta optimalisasi penggunaan lahan terlantar;

Penataan regulasi untuk menjamin kepastian hukum atas lahan pertanian;

Pembangunan dan pemeliharaan sarana transportasi dan angkutan yang melayani daerah-daerah sentra produksi pertanian demi peningkatan kuantitas dan kualitas produksi serta kemampuan pemasarannya;

Pembangunan dan pemeliharaan pengairan dan sistem irigasi yang melayani daerah-daerah sentra produksi pertanian demi peningkatan kuantitas dan kualitas produksi;

Fasilitasi pengembangan pengolahan hasil pertanian dan sistem usaha secara berkelanjutan;

Fasilitasi Pengembangan penangangan pasca panen pertanian melalui penguatan sistem pemasaran daerah;

Pengembangan sistem produksi pembudidayaan ikan dan penguatan serta pengembangan pemasaran luar negeri hasil perikanan;

Tercapainya perluasan dan pemerataan akses pendidikan pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), pendidikan dasar dan menengah serta pendidikan dayah yang bermutu, relevan dengan kebutuhan masyarakat melalui penyediaan sarana dan prasarana pendidikan yang bekualitas secara merata dan proporsional antar lembaga pendidikan dan wilayah;

Pengembangan pendidikan Vokasional dan Perguruan Tinggi dalam menjawab tantangan perkembangan global dan kebutuhan ketenagakerjaan daerah;

Peningkatan kualitas layanan pendidikan daerah melalui penyediaan infrastruktur dan pengembangan tenaga pendidik dan kependidikan yang menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi berbasis muatan lokal (IPTEK dan IMTAQ);

Peningkatan Angka Partisipasi Kasar  (APK) dan Angka Partisipasi Murni (APM) pada pendidikan dasar, pendidikan menengah dan pendidikan tinggi sebagai penjaminan kepastian pendidikan masyarakat Aceh;

Peningkatan pelayanan pendidikan melalui pemberian bantuan beasiswa dan penerapan pendidikan dasar dan menengah gratis menuju pencapaian MDGs;

Peningkatan pelayanan kesehatan yang berkualitas melalui pemenuhan kebutuhan fasilitas dan infrastruktur kesehatan dengan menjaga keseimbangan antar wilayah serta pemberian ansuransi kesehatan kepada masyarakat;

Peningkatan layanan kesehatan bagi ibu dan anak serta penyiagaan dampak gizi buru dan pengendalian penyakit menular dalam pencapaian sasaran millenium development goals (MDGs);

Peningkatan ketersedian obat-obatan publik dan perbekalan kesehatan serta pelayanan kesehatan rujukan bagi keluarga miskin;

Peningkatan pengetahuan dan paradiqma masyarakat terhadap pengembangan lingkungan sehat dan hidup sehat;

Misi Keempat

Melaksanakan pembangunan Aceh yang proporsional, terintegrasi dan berkelanjutan, dengan sasaran sebagai berikut:

Terciptanya pembangunan terintegrasi dengan berbagai sektor pembangunan secara berkelanjutan melalui berbagai komitmen terhadap pemanfaatan tataruang dan dokumen perencanaan yang telah ditetapkan;

Terwujudnya keselarasan dan keserasian program pembangunan antara RTRWA, RPJPA dan Dokumen lainnya;

Terwujudnya pembangunan infrastruktur daerah yang seimbang, merata dan proporsional sesuai dengan kebutuhan dan kemanfaatan masyarakat dengan tetap memperhatikan perlindungan dan pemeliharaan lingkungan dalam mengantisipasi dampak resiko bencana secara seimbang;

Terwujudnya pembangunan berkelanjutan dengan memperbaiki mutu lingkungan dengan meningkatkan kapasitas adaptasi dan mitigasi perubahan iklim.

Kebijakan

Menciptakan pembangunan yang sesuai dengan perencanaan pembangunan daerah;

Pengembangan seluruh potensi sumber daya alam dan lingkungan hidup secara seimbang dan berdaya guna sesuai dengan fungsi dan daya dukung wilayah Aceh;

Peningkatan infrastruktur pembangunan daerah dengan memperhatikan aspek lingkungan dan dampak resiko bencana;

Peningkatan perlindungan, pemulihan kawasan kritis, pemeliharaan dan pemanfaatan sumber daya alam dan lingkungan secara integrasi sebagai modal dasar pembangunan dalam rangka memperbaiki kualitas kehidupan;

Membangun komitmen bersama yang kuat untuk menjadikan Aceh tanggap dengan membangun berbagai jaringan transportasi dan infrastruktur penghubung antar wilayah denganmengedepankan kebutuhan dan manfaat serta pengurangan dampak resiko bencana;

Misi  Kelima

Mewujudkan peningkatan nilai tambah produksi masyarakat dan optimalisasi pemanfaatan SDA, dengan sasaran sebagai berikut:

Terwujudnya sistem pengelolaan sumber daya alam terbarukan berdasarkan prinsip kemanfaatan bersama baik antar wilayah maupun antar kawasan;

Terwujudnya ketahanan pangan daerah melalui pemanfaatan sumber daya alam secara berkelanjutan dengan pemeliharaan keanekaragaman hayati dan kekhasan sumber daya alam tropis lainnya yang dimanfaatkan untuk mewujudkan nilai tambah dan daya saing daerah;

Terkelolanya sumber daya alam dan pelestarian fungsi lingkungan hidup  melalui penguatan kelembagaan dan peningkatan kesadaran masyarakat dengan berkembangnya proses rehabilitasi dan konservasi sumber daya alam dan lingkungan hidup yang disertai dengan menguatnya partisipasi aktif masyarakat;

Terekplorasinya sumberdaya alam secara baik dan benar dalam upaya meningkatkan kualitas hidup rakyat Aceh secara berkelanjutan melalui penguatan sistem transportasi dan jaringan infrastruktur;

Terwujudnya produktivitas dan nilai tambah pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan, dan kehutanan serta hasil pertambangan yang dapat berfungsi sebagai lumbung energi daerah dengan tetap memperhatikan keseimbangan ekosistem;

Terwujudnya pusat pertumbuhan (growth pole and growth center) sebagai daya saing wilayah dengan menciptakan produk unggulan lokal yang kreatif, inovatif, serta memiliki nilai kekhasan yang kuat tanpa merusak lingkungan.

Kebijakan

Meningkatkan inovasi dan kreatifitas yang memberikan nilai tambah pada produksi masyarakat dengan pemanfaatan sumber daya alam secara optimal dan berkelanjutan berdasarkan keseimbangan  wilayah;

Menumbuhkembangkan konsep agribisnis dan agroindustri untuk meningkatkan nilai tambah produk pertanian dan menyerap tenaga kerja terutama di wilayah perdesaan;

Mengembangkan kawasan potensi perikanan tangkap untuk menjadi kawasan minapolitan dengan memanfatkan investasi usaha perikanan dalam upaya membuka lapangan kerja dan nilai tambah masyarakat;

Meningkatkan pemantapan ketahanan pangan dan kemandirian pangan melalui produktifitas dan pemanfaatan fungsi pertanian, perikanan, peternakan dan perkebunan secara tepat guna dan berhasil guna;

Meningkatkan dukungan inovasi teknologi untuk menciptakan pemamfaatan sumber daya alam terbarukan melalui pemberdayaan masyarakat dalam rangka peningkatan nilai tambah dan produktifitas;

Membangun sistem pengelolaan dan pemanfaatan hasil pertambangan sebagai kawasan industri dengan memperhatikan dampak lingkungan dan risiko bencana;

Mengembangkan kawasan industri wisata melalui pemanfaatan sumberdaya alam dengan membangun prinsip ekonomi kreatif berdasarkan komoditi unggulan daerah;

Melakukan pembinaan dan penguatan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) untuk mengembangkan hasil pemanfaatan sumber daya alam yang berdaya saing dan diterima pasar dalam dan luar negeri.

210 comments

  1. viagra price buy viagra online canadian viagra

  2. generic name for viagra buy sildenafil viagra online usa

  3. cialis reps cheap cialis lowest cialis prices

  4. how to buy viagra buy viagra online no prescription viagra

  5. best erection pills natural ed pills natural ed drugs

  6. viagra generic buy viagra from canada generic viagra
    prescription drugs without doctor approval

  7. viagra without a doctor prescription usa viagra canada viagra coupon
    medication online

  8. when will viagra be generic buy viagra online is viagra over the counter
    ed treatments that really work

  9. viagra generic viagra viagra without a prescription
    natural treatment for ed

  10. canada price on cialis buy cialis online current cost of cialis 5mg cvs

  11. cialis vidalista buy cialis cialis side effects

  12. generic viagra without a doctor prescription canadian drugs online drug prices
    pain meds without written prescription

  13. drugs prices generic ed pills how to overcome ed naturally
    real viagra without a doctor prescription

  14. ventolin otc australia rx coupon ventolin

  15. zithromax capsules price where to buy zithromax in canada

  16. tadalafil online tadalafil online

  17. sildenafil online sildenafil without doctor prescription

  18. generic tadalafil tadalafil online

  19. generic tadalafil buy tadalafil

  20. Douglasnaike

    canadian online drugs https://sildenafilxxl.com/ buy real viagra online

  21. how to get prescription drugs without doctor best online canadian pharmacy best ed medication

  22. canadian cialis cialis and interaction with ibutinib does cialis lower your blood pressure

  23. cialis coupons 2019 cialis 20 image is cialis generic available

  24. zithromax 500 mg lowest price drugstore online zithromax cost australia zithromax over the counter canada

  25. cialis coupons can you have multiple orgasms with cialis cialis 30 day trial coupon

  26. cialis generic availability liquid cialis cialis without doctor prescription

  27. how to get zithromax zithromax cost australia zithromax 500mg over the counter

  28. interactions for cialis how much does cialis cost at walmart what are the side effects of cialis

  29. buy generic viagra online generic sildenafil how to get viagra

  30. viagra pill order viagra generic is there a generic for viagra

  31. generic viagra cheap generic viagra buy viagra

  32. Wilfredsnips

    amox k 875 125 cheap Flagyl prescription drugs without prior prescription

  33. Wilfredsnips

    buy Amoxil cenmox 250 male dysfunction

  34. Wilfredsnips

    ed treatment options buy erectile dysfunction pills online buy erectile dysfunction pills online

  35. Wilfredsnips

    online ed medications buy Valtrex online order Plaquenil

  36. Wilfredsnips

    ed for men ed meds ed meds

  37. tiujana cialis tadalafil online cialis

  38. generic name for viagra when will viagra be generic buy viagra online cheap

  39. drug prices atorvastatin lipitor lipitor generic

  40. cheap medication generic lipitor lipitor generic india

  41. coffee with cialis generic cialis tadalafil cialis vidalista

  42. viagra online goodrx viagra viagra cheap

  43. can you buy viagra over the counter viagra walmart viagra price

  44. is there a generic viagra is viagra over the counter how much does viagra cost

  45. viagra cost per pill https://cheapvgr100.online/ rltiwwit

  46. how much is viagra https://cheapvgr100.com/ xxwfkmsq

  47. dlaksryq generic viagra viagra online canadian pharmacy

  48. purchase valtrex buy herpes medication without a prescription cheap generic valtrex online

  49. antibiotic with inflamation of the achilles tendons amoxil generic buy amoxicillin 250mg

  50. 500 mg acyclovir without prescription acyclovir buy valtrex

  51. levlen cheapest price where to buy levlen pill buy alesse no prescription

  52. clomid coupons yasmin pill us yasmin 0.03 mg 3mg

  53. shatavari herb yasmin pill price singapore clomid price

  54. tadalafil vs cialis http://cialisirt.com/ cialis online pharmacy

  55. cialis generic http://cialisirt.online/ cialis 100 mg lowest price

  56. free cialis medication for providers http://cialisirt.com/ cialis tolerance

  57. buy real viagra online http://viagrastm.online/ buy viagra online

  58. aspirin and ed https://canadianpharmacyvikky.com impotence pills

  59. buy ed pills https://canadianpharmacyvikky.com what causes ed

  60. ed medication online https://canadarx24.com/ prescription drugs online without doctor

  61. the best ed pill https://canadarx24.com/ drugs and medications

  62. pills erectile dysfunction https://canadarx24.com/ medication online

  63. over the counter ed treatment http://canadarx24.online/ real viagra without a doctor prescription usa ejbxlqab

  64. generic viagra without a doctor prescription https://edcheapgeneric.com/ hlbmsxzi buy viagra

  65. lpkr best place to buy generic viagra online http://dietkannur.org gdcm ueqr

  66. Michaelceark

    canada cialis cialis faefpreb tadalafil vs cialis

  67. Michaelceark

    is cialis generic available cialis coupon tjgrfcbm $200 cialis coupon

  68. buy prescription viagra online without viagra without doctor script

  69. generic viagra for sale buy generic viagra

  70. buy levitra: buy levitra online – buy levitra

  71. tadalafil 2.5 mg cost: tadalafil tablets 20 mg buy – tadalafil best price

  72. zithromax tablets for sale: can you buy zithromax online – order zithromax over the counter

  73. buy viagra online order generic viagra

  74. generic sildenafil buy generic viagra

  75. canada cialis http://generictadalafil20.com buy cialis online

  76. liquid cialis http://generictadalafil20.com buy cialis online

  77. buy viagra online cheap canada viagra
    viagra price comparison

  78. natural pills for ed clomid tablets
    canadian drug pharmacy

  79. canadian drug pharmacy clomid tablets
    help with ed

  80. augmentin tablets nitrofurantoin online
    vantin generic

  81. buy terramycin online suprax generic
    buy cephalexin

  82. buy nitrofurantoin fucidin online
    panmycin capsules

  83. erectile injection therapy plan side effects for plaquenil topical erectile dysfunction

  84. does viagra or cialis help with pe cialis 20 mg
    5mg cialis

  85. erectile dysfunction doctors plaquenil indications best erectile medication

  86. cialis lowest price 20mg generic cialis
    cialis side effects

  87. Great tips. Kudos. https://www.goldkamagra.com cheapest kamagra oral jelly Ulme96c

  88. cialis coupons 2019 cialis dosage
    hard erections cialis

  89. cost of cialis real cialis without a doctor prescription
    free cialis medication for providers

  90. chloroquine phosphate medicine hydroxychloroquine sulfate corona chloroquinolone

  91. cialis samples request cialis 200mg
    coffee with cialis

  92. price of cialis cialis in canada
    generic cialis at walmart

  93. Good advice. Kudos. https://www.kamagramama.com kamagra oral jelly directions for use Aipisok

  94. erectile tissue location what is plaquenil used for tens 7000 erectile dysfunction

  95. cialis going generic in 2019 in us low cost cialis
    taking l-citrulline and cialis together

  96. does hydroxychloroquine cause heart problems hydroxychloroquine tablets what is hydroxychloroquine 200 mg

  97. how long does 20mg cialis keep in system canadian viagra cialis
    low cost cialis

  98. Wow many of wonderful information. https://www.withoutbro.com/# pfizer viagra online canada Yzbznug

  99. Fantastic facts. Cheers. viagra without a doctors prescription – rates of erectile dysfunction

  100. tadalafil 30 mg: http://tadalafilonline20.com/ buy tadalafil

  101. generic tadalafil 40 mg: http://tadalafilonline20.com/ generic tadalafil 40 mg

  102. Wonderful information. Thanks.. https://withoutshort.com

  103. trusted india online pharmacies: https://genericwdp.com/ buy prescription drugs

  104. india pharmacy drugs: https://genericwdp.com/ generic pills without a doctor prescription

  105. cheap generic drugs from india: https://genericwdp.com/ generic drugs without doctor’s prescription

  106. Regards. Plenty of tips. https://withouthims.com/# what will viagra do to a girl Ejjpkug

  107. Very good stuff. Appreciate it. viagra without a doctor prescription – sildenafil citrate 20 mg side effects

  108. drugs without doctor script: https://genericwdp.com/ meds without a doctor prescription

  109. prescription drugs online without doctor: https://genericwdp.com/ cheap generic drugs from india

  110. prescription drugs without a doctor medications without a doctor’s prescription

  111. generic viagra walmart 100mg viagra
    viagra from india

  112. buy viagra online canada viagra online usa
    cost of viagra

  113. over the counter viagra cheap viagra online
    buy real viagra online

  114. where to buy viagra best over the counter viagra
    buy viagra online canada

  115. when will viagra be generic viagra over the counter walmart
    viagra 100mg price

  116. viagra price buy viagra online canada
    generic viagra walmart

  117. best place to buy viagra online viagra amazon
    mexican viagra

  118. buy viagra online usa viagra amazon
    when will viagra be generic

  119. cost of viagra viagra cost per pill
    over the counter viagra

  120. how much fish oil for erectile dysfunction https://fildenahim.com/# – purple fildena 100mg from singapore

  121. buying viagra online generic viagra walmart
    viagra without a doctor prescription usa

  122. viagra from canada cost of viagra
    where to buy viagra online

  123. Really a lot of helpful material. viagra without a doctors prescription – erectile dysfunction radical prostatectomy

  124. http://propeciafavdr.com/ – propecia online
    natural treatments for ed

  125. http://diflucanfavdr.com/ – diflucan tablets buy online
    cheapest ed pills online

  126. http://paxil100.com/ – paxil cr
    men with ed

  127. https://aralenph.com/ – buy chloroquine canada
    erectal disfunction

  128. buy real viagra online https://viagrapills100.com/ best place to buy viagra online

  129. buying viagra online https://viagrapills100.com/ where can i buy viagra over the counter

  130. viagra from india https://viagrapills100.com/ order viagra online

  131. where can i buy viagra over the counter https://viagrapills100.com/ viagra cost

  132. cheap viagra online https://viagrapills100.com/ viagra over the counter

  133. online viagra https://medspublic.com/ – buy generic viagra

  134. http://zithromaxst.com/# can you buy zithromax over the counter in australia

  135. Can clomiphene put together testosterone incessantly to save some? If you react to pretentiously during the Clomid proof, a 3 month or so Clomid succession may help restore natural levels of testosterone. These raises could be permanent.

  136. https://zithromaxst.com/# where to get zithromax

  137. Do I be undergoing to should prefer to a period to start taking Clomid? Joke of the more frustrating parts of almost enchanting clomid sunrise is having to deferred in return a menstrual period to start the medications. Traditionally, Clomid is started on the 3rd or 5th time of the menstrual cycle, and it is not uncommon for the benefit of doctors to proscribe progesterone-like medication to invoke occasion on the patch formerly starting fertility drugs.

  138. http://gabapentinst.com/# gabapentin 600 mg

  139. kamagra 100mg https://kamagraday.com/# п»їwhere to buy kamagra oral jelly

  140. En Güzel Kaliteli Göten Sikiş Videolari için Sitemize Bekleriz http://images.google.co.ao/url?q=http3A2F2Fokdoe.com2F

  141. http://hydroxychloroquinest.com/# generic plaquenil prices

  142. http://zithromaxst.com/# can you buy zithromax over the counter in mexico

  143. https://zithromaxproff.com/# zithromax 500mg over the counter
    zithromax z-pak price without insurance

  144. Does non prescription viagra change you bigger. If you have erectile dysfunction and normally get it enigmatical to catch a unalloyed erection, viagra without a doctor prescription viagra without a doctor prescription puissance induce your erection to perceive bigger than normal. Even so, it desire not put out your penis physically larger than its habitual size.

  145. https://zithromaxproff.com/# zithromax 250mg
    cheap zithromax pills

  146. http://zithromaxproff.com/# zithromax coupon
    cheap zithromax pills

  147. http://zithromaxproff.com/# zithromax prescription in canada
    how to buy zithromax online

  148. suprax online: order tetracycline
    buy panmycin online

  149. vantin tablets: keftab tablets
    nitrofurantoin price

  150. buy bactrim: roxithromycin online
    augmentin generic

  151. who presctibes transurethral alprostadil and alprostadil-prazosin https://alprostadildrugs.com/ alprostadil suppository

  152. MichaelfasIa

    trusted india online pharmacies: india pharmacy mail order ordering medicine from india

  153. trusted india online pharmacies: reputable online pharmacies in india best india pharmacy

  154. MichaelfasIa

    usa pharmacy india: india pharmacies shipping to usa indian online pharmacies review

  155. no prescription generic sildenafil online https://eunicesildenafilcitrate.com/ sildenafil online singapore

  156. indian online pharmacies review: cheap online pharmacies from india all generic meds from india

  157. Does Tadalafil write you form longer. Does cialis generic occasion you last longer in bed. Current studies possess suggested that the stimulant’s efficacious ingredient, Tadalafil, force have some efficacy in delaying orgasm. In any way, generic name for cialis is not a licensed treatment for the benefit of beforehand ejaculation and should not be acclimated to as such.

  158. vardenafil vs sildenafil https://vegavardenafil.com/ vardenafil cheap

  159. MichaelfasIa

    online indian pharmacies: order prescription drugs from india order prescription drugs from india

  160. The takeaway. viagra coupons, sildenafil citrate, works the unvarying as Viagra, but at a lower cost. While Pfizer placid manufactures the “petty vulgar pill,” other companies, globally and in the Allied States, require cheap viagra viagra that may look different but is silent an effective treatment in the service of erectile

  161. order erectile dysfunction pills online: https://edpillsonline24.com/# ed meds

  162. red erectile dysfunction pill: over the counter ed medication buy erectile dysfunction pills online

  163. tadalafil daily use https://elitadalafill.com/ tadalafil 40 mg from india

  164. the best way to take levitra http://wardenafil.com/ active ingredient in levitra

  165. cialis pills: https://edpillsonline24.com/# best erectile dysfunction pills review

  166. best male erectile dysfunction pill: erectile pills canada viagra pills online

  167. best erectile dysfunction pills: https://edpillsonline24.com/# cialis pills online

  168. best erectile dysfunction pills review: viagra pills erectile dysfunction pills

  169. red erectile dysfunction pill: https://edpillsonline24.com/# top erectile dysfunction pills

  170. cheapest viagra online: viagra without a doctor prescription viagra without a doctor prescription usa

  171. best place to buy viagra online viagra without prescription viagra prescription

Leave a Reply