Home / NASIONAL (page 23)

NASIONAL

Mendagri Resmi Lantik Achmad Marzuki Sebagai Pj Gubernur Aceh

BANDA ACEH— Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Muhammad Tito Karnavian, resmi melantik Achmad Marzuki sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Aceh dalam Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), di Gedung Utama DPRA, Rabu, (6/7/2022). Sidang Paripurna dengan agenda pelantikan Pj Gubernur Aceh itu dipimpin oleh Ketua DPRA, Saiful Bahri. Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Quran, shalawat, lagu kebangsaan Indonesia Raya dan …

Read More »

Jabat ASN Kemendagri, Achmad Marzuki Telah Pensiun dari Dinas TNI

JAKARTA – Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Benni Irwan menjelaskan status Achmad Marzuki yang kini menjabat sebagai Staf Ahli Menteri Bidang Hukum dan Kesatuan Bangsa. Benni menegaskan, Achmad Marzuki telah mengundurkan diri dan pensiun dari dinas aktif keprajuritannya di TNI. Dia menjelaskan, Achmad Marzuki telah dilantik Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian sebagai Aparatur Sipil Negara …

Read More »

Kemendagri Tegaskan Pj Gubernur Aceh Bukan Perwira TNI Aktif

JAKARTA – Menanggapi kabar akan dilantiknya Mayjen TNI (Purn) Achmad Marzuki menjadi Penjabat Gubernur Aceh, Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Kapuspen Kemendagri) Benni Irwan menegaskan tidak ada yang salah dari hal tersebut secara prosedural. “Bapak Achmad Marzuki bukan lagi Anggota TNI aktif, beliau sudah mengundurkan diri dan pensiun dari dinas aktif keprajuritan TNI. Statusnya saat ini sudah Purnawirawan dan …

Read More »

Gubernur Aceh: Pengembangan Kampus II Unsyiah harus Ramah Lingkungan

PAK Seluas 1.587,7 Hektar BANDA ACEH – Gubernur Aceh Nova Iriansyah, berpesan agar pembangunan Kampus II Universitas Syiah Kuala nantinya memperhatikan berbagai aspek, terutama aspek lingkungan. Hal tersebut disampaikan oleh Nova, usai melakukan penandatanganan SK Serah Terima Penetapan Areal Kerja (PAK) Pelepasan Kawasan Hutan Produksi yang dapat di konversi untuk Pengembangan Kampus II Universitas Syiah Kuala dari Menteri Lingkungan Hidup …

Read More »

Menpan RB Meninggal Dunia, Gubernur Aceh Sampaikan Duka Cita

BANDA ACEH – Gubernur Aceh Nova Iriansyah, atas nama keluarga besar Pemerintah dan masyarakat Aceh turut berdukacita atas meninggalnya Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo. Hal tersebut disampaikan Juru Bicara Pemerintah Aceh, Muhammad MTA, di Banda Aceh, Jumat, (1/7/2022). Adapun Tjahjo meninggal pada Jumat (1/7/2022) pukul 11.00 WIB di Rumah Sakit Abdi Waluyo, Jakarta. “Innalillahi wa …

Read More »

Gubernur Aceh Terima Penghargaan Peringkat Kedua Peningkatan Kualitas SDM Se-Indonesia

SURABAYA— Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, kembali menerima penghargaan dari Menteri Dalam Negeri (Mendagri). Kali ini, sebagai kepala daerah terbaik kedua di Indonesia dalam peningkatan kompetensi SDM melalui pengalokasian anggaran terbesar Tahun 2022 lewat Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh. Penghargaan tersebut diterima Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh, Syaridin dari Kepala BPSDM Kemendagri, Sugeng Hariyono, pada acara …

Read More »

Kemendagri Libatkan Pemda Tingkatkan Kapasitas Pengelolaan Medsos

Jakarta– Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bersama dengan pemerintah daerah (Pemda) terus berupaya meningkatkan kapasitas pengelolaan media sosial pemerintah yang berorientasi pada peningkatan pelayanan publik dan mendekatkan pemerintah dengan masyarakat. Hal tersebut diwujudkan dengan menggelar Workshop Pengelolaan Kegiatan Kehumasan di Lingkungan Kemendagri dan Pemerintah Daerah Dalam Rangka Pengelolaan Media Sosial Pemerintah di Hotel éL Royale Jakarta dari 28 hingga 30 Juni …

Read More »

Sekjen Kemendagri Tekankan Pentingnya Media Sosial bagi Humas Pemerintahan

Jakarta – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro menekankan pentingnya pendayagunaan media sosial bagi Humas pemerintahan. Hal itu disampaikannya saat membuka Workshop Pengelolaan Kegiatan Kehumasan di Lingkungan Kemendagri dan Pemerintah Daerah (Pemda) di Hotel El-Royale, Jakarta Utara, Selasa (28/6/2022). Suhajar menjelaskan, pada saat ini telah banyak kemajuan dan perkembangan teknologi, terutama di bidang informasi dan komunikasi. Oleh …

Read More »

Karo Adpim Aceh Ikut Rapat Koordinasi dan Workshop Pengelolaan Kehumasan

JAKARTA – Kepala Biro (Karo) Administrasi Pimpinan (Adpim) Setda Aceh, Muhammad Iswanto, SSTP MM, mengikuti rapat koordinasi dan workshop kehumasan di lingkungan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Pemerintah Daerah. Workshop yang digelar di El Royal Hotel, Jakarta Utara, 28-30 Juni 2022 itu, dihelat dalam rangka meningkatkan kompetensi pengelola kehumasan dalam pengelolaan media sosial pemerintah.Serta penguatan sinergisitas pengelola kehumasan lingkungan Kementerian …

Read More »

Panelis Terkesan dengan Dua Inovasi Pemerintah Aceh

BANDA ACEH – Tim Juri Independen Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik, terkesan dengan dua inovasi bidang kesehatan yang dipresentasikan oleh Gubernur Aceh Nova Iriansyah, pada kegiatan presentasi dan wawancara Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik, Menuju Top Inovasi Terpuji tahun 2022, yang digelar via konferensi video, di Jakarta dan Meuligoe Gubernur Aceh, Selasa (28/6/2022). Usai presentasi Gubernur Aceh, Ketua Panel Independen KIPP Prof …

Read More »