Home / NASIONAL (page 38)

NASIONAL

Gubernur Harapkan Semangat Diaspora Aceh Jadi Pemantik Generasi Muda

JAKARTA – Gubernur Aceh, Ir. H. Nova Iriansyah MT., berharap semangat diaspora menjadi pemantik bagi generasi muda Aceh di masa sekarang sehingga bisa tampil menjadi sumber daya yang kompetitif di tingkat nasional dan global. Harapan itu disampaikan Gubernur Aceh, saat membuka Webinar peningkatan wawasan global dan Keindonesiaan pada masyarakat Aceh, yang diselenggarakan Diaspora Global Aceh, secara virtual, Rabu, 10 November …

Read More »

Pangdam Iskandar Muda Pimpin Upacara Hari Pahlawan di Kantor Gubernur Aceh

BANDA ACEH – Panglima Kodam Iskandar Muda, Mayjen TNI Achmad Marzuki, menjadi Inspektur upacara pada Peringatan Hari Pahlawan tahun 2021. Kegiatan bertemakan ‘Pahlawanku Inspirasiku’, itu dilangsungkan di Halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu 10/11/2021, dan berlangsung khidmat. Ikut dalam kegiatan tersebut Asisten I Sekda Aceh, M. Jafar SH.M.Hum, Asisten II Sekda Aceh, Ir. Mawardi, Asisten III Sekda Aceh, Iskandar AP., beberapa …

Read More »

Pengurus Korpri Aceh Diminta Harumkan Nama Daerah di Ajang MTQ Korpri Nasional

BANDA ACEH — Gubernur Aceh yang diwakili Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh, Iskandar mengharapkan, para Aparatur Sipil Negara (ASN) yang terpilih untuk mewakili Kafilah Aceh pada ajang MTQ V Korpri tingkat nasional untuk berusaha dan bersungguh-sungguh dalam menghadapi ajang MTQ tersebut demi mengharumkan nama Aceh di kancah nasional. “Kami berharap dengan bekal selama pemusatan latihan, akan dapat mengantarkan saudara-saudara menjadi …

Read More »

Lokasi PT Arun Direncanakan Jadi Tempat Penyimpanan Gas Terbesar di Indonesia

JAKARTA — Lokasi PT Arun Gas di Kota Lhokseumawe direncanakan akan dikembangkan menjadi tempat penyimpanan gas terbesar di Indonesia. Sumur gas yang sudah tak produktif dan segala perangkat teknologi produksi di lokasi perusahaan tersebut, akan dikembangkan kembali agar bisa difungsikan sebagai tempat penyimpanan gas CO2 dengan jumlah besar. Hal tersebut mengemuka dalam rapat pembahasan lanjutan rencana studi carbon capture utilization …

Read More »

Kadisbudpar Aceh : Rakyat Aceh Bangga! Agam Akkral dan Inong Salwa Raih Duta Wisata Indonesia 2021

Spirit Bangkitnya Pariwisata Paskapandemi LOMBOK – Penantian selama satu setengah dekade atau dalam rentang 15 tahun akhirnya berbuah manis. Sebuah torehan yang tentunya membanggakan lima juta lebih rakyat Aceh. Ya….semua itu atas raihan prestasi fenomenal pasangan terbaik putra-putri Aceh, Muhammad Akkral dan Salwa Nisrina Authar Nyakcut. Keduanya berhasil meraih status kampiun atau juara pada pemilihan Duta Wisata Indonesia 2021 di …

Read More »

Humas Pemerintah Aceh Masuk Nominasi Nasional Anugerah Media Humas 2021

BALI–Biro Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Aceh berhasil masuk nominasi nasional dalam ajang Anugerah Media Humas (AMH) 2021 yang digelar oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika RI. Nominasi tersebut diumumkan pada Malam Anugerah Media Humas 2021 yang berlangsung di Kabupaten Badung Bali, Kamis, (4/11/2021) malam. Pencapaian pada tingkat nominasi tersebut diraih Biro Humas Pemerintah Aceh pada dua kategori penganugerahan, yaitu kategori …

Read More »

Pemerintah Aceh Terima Penghargaan Inovasi Terbaik Pendataan Keluarga 2021

BANDA ACEH — Pemerintah Aceh mendapatkan penghargaan sebagai salah satu daerah terbaik nasional. Dengan kategori inovasi terbaik dalam penyelenggaraan pendataan keluarga tahun 2021. Setelah tim pendataan keluarga di Aceh berhasil menciptakan inovasi terbarukan berupa aplikasi untuk mendukung pemantauan hasil pendataan. Penghargaan dan apresiasi tersebut diberikan secara virtual oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI pada acara launching hasil …

Read More »

Bunda PAUD Aceh Terus Dorong Terciptanya PAUD Berkualitas di Tengah Pandemi

BANDA ACEH–Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Aceh, Dyah Erti Idawati, menceritakan berbagai tantangan dan kendala dalam penyelenggaraan pembelajaran daring bagi anak-anak usia dini selama pandemi kepada Bunda PAUD Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI, Ibu Franka Makarim. Selain tantangan, ia juga menyampaikan berbagai upaya dalam memperkuat dan menjaga kualitas pendidikan anak-anak di Aceh. Hal tersebut disampaikan Dyah …

Read More »

Lima Juara STQHN Di Maluku Terima Bonus Dari Pemerintah Aceh

BANDA ACEH – Lima orang juara peserta Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) kafilah Aceh tingkat Nasional ke-26 di Kota Sofifi Provinsi Maluku Utara, menerima bonus dari Pemerintah Aceh. Penghargaan dari Pemerintah Aceh berupa uang pembinaan tersebut diberikan oleh Gubernur Aceh Ir Nova Iriansyah MT melalui kepala dinas Syariat Islam DR EMK Alidar S Ag M Hum, berlangsung di aula …

Read More »

Capaian Vaksinasi di Aceh Alami Peningkatan

BANDA ACEH–Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, Taqwallah, melaporkan perkembangan vaksinasi di Aceh kepada Panglima TNI, Hadi Tjahjanto, dan Kapolri, Listyo Sigit Prabowo. Ia mengatakan, capaian vaksinasi di Aceh mengalami peningkatan. Pada September lalu, cakupan vaksinasi di Aceh bertambah 6,3 persen dari capaian yang sudah ada sebesar 18,9 persen pada Agustus 2021. “Kemudian penambahan kembali terjadi pada Oktober 2021 sebesar 5,9 persen. …

Read More »