Home / LINTAS ACEH (page 3)

LINTAS ACEH

Data BPS Jadi Landasan Kerja Pemerintah Aceh

BANDA ACEH–Asisten Administrasi Umum Sekretaris Daerah Aceh, Iskandar, mengatakan, data yang disajikan Badan Pusat Statistik (BPS) menjadi landasan bagi Pemerintah Aceh dalam merumuskan program kerja sesuai dengan kebutuhan pembangunan dan masyarakat. “Data BPS juga menjadi cermin dari kinerja pemerintah,” kata Iskandar, dalam kegiatan rilis berita statistik pertumbuhan ekonomi Aceh, di Aula Kantor BPS Perwakilan Aceh, Senin, (5/2/2024). Menurut Iskandar, data …

Read More »

Penjabat Gubernur Aceh Lantik Pj Bupati Pidie Jaya

BANDA ACEH – Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki, melantik Sekretaris Daerah Kabupaten Pidie Jaya Jailani sebagai Penjabat Bupati Pidie Jaya, di Anjong Mon Mata komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Senin (5/2/2024). Dalam sambutannya, Achmad Marzuki berpesan agar Pj Bupati Pidie Jaya menjalankan tanggungjawab sebaik mungkin dengan membangun tim kerja yang solid serta berkreasi dan berinovasi, agar gerak pembangunan mampu memberi daya …

Read More »

ASN Dinas Pendidikan Dayah dan MPU Aceh Donor 95 Kantong Darah

BANDA ACEH— Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Dinas Pendidikan Dayah dan Sekretariat Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh hari ini Selasa (30/1/2024) mendapat giliran jadwal donor darah Pemerintah Aceh. Sebanyak 95 kantong darah terkumpul dari hasil donor ASN di kedua instansi tersebut. Masing-masing 56 kantong dari Dinas Pendidikan Dayah dan 39 kantong darah dari Sekretariat MPU Aceh. Kepala Dinas Pendidikan Dayah …

Read More »

Marak Tindak Kriminalitas Remaja di Aceh, Pemerintah Ajak Masyarakat Awasi Bersama

BANDA ACEH– Tindak kriminalitas kian marak dilakukan kalangan remaja di Aceh. Baru-baru ini sekelompok remaja diamankan polisi usai melakukan tawuran dan pembegalan. Tak hanya itu, dalam bulan yang sama, perampokan dan pembunuhan juga dilakukan oleh mereka yang berusia remaja. Kejadian tersebut menjadi perhatian Pemerintah Aceh. Kepala Dinas Syariat Islam Aceh, Zahrol Fajri, mengajak masyarakat untuk peduli dan mengawasi langsung anak …

Read More »

Di KONI Pusat, Aceh-Sumut Petakan Progres Persiapan PON

JAKARTA – Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) Wilayah Aceh dan Sumatera Utara, Senin (29/01/2024), mengikuti rapat pemantapan persiapan pelaksanaan PON XXI Tahun 2024. Acara yang dipimpin oleh Ketua Umum KONI Pusat Letjen TNI Purn Marciano Norman itu berlangsung di Gedung KONI Pusat, dengan materi utama membahas hal-hal teknis menyangkut pelaksanaan hajatan kejuaraan olahraga multi even yang akan diikuti …

Read More »

Ayu Marzuki Minta Para Guru TK Aisyiyah Bentuk Adab yang Baik Terhadap Murid

BANDA ACEH— Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Aceh, Ayu Marzuki, meminta para guru Taman Kanak-kanak atau TK Aisyiyah dari seluruh Aceh untuk memperkuat pondasi agama terhadap muridnya. Nilai agama yang ditanamkan pada murid akan membentuk adab yang baik. “Biasakan mencontohkan kata maaf bila salah, kata tolong saat meminta sesuatu dan kata terima kasih saat mendapatkan sesuatu, karena sikap tersebut …

Read More »

Penjabat Gubernur Apresiasi Kinerja Pelayanan Publik Pemerintahan se-Aceh

BANDA ACEH – Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki, mengapresiasi kinerja pelayanan publik yang sudah semakin baik dari seluruh Pemerintah Kabupaten dan Pemerintah Kota se-Aceh, sehingga mampu mendapatkan predikat kepatuhan yang baik dari Ombudsman RI. Hal tersebut disampaikan oleh Achmad Marzuki, dalam sambutannya pada Penyerahan Anugerah Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggara Pelayanan Publik Kepada Pemerintah Daerah di Aceh, yang diselenggarakan oleh Ombudsman …

Read More »

Ayu Marzuki Kunjungi Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Fleksibel Aceh

BANDA ACEH– Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Aceh, Ayu Marzuki, berkunjung ke Sekolah Fleksibel Aceh di Ulee Kareng Banda Aceh, Selasa, (23/1/2024). Dalam kesempatan tersebut ia menyapa dan mengajak mengobrol sejumlah anak berkebutuhan khusus yang belajar di sekolah tersebut. Ayu mengapresiasi keberadaan sekolah fleksibel yang membuka kelas inklusi bagi anak-anak berkebutuhan khusus untuk belajar bersama dengan peserta didik pada …

Read More »

Asisten Sekda Aceh Berbagi Motivasi Raih Kesuksesan untuk Siswa SMAN 10 Fajar Harapan

BANDA ACEH— Asisten Administrasi Umum Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, Iskandar AP, berbagi motivasi kepada siswa SMAN 10 Fajar Harapan agar semangat belajar demi meraih kesuksesan hidup. Motivasi tersebut disampaikan Iskandar dalam momentum pembukaan kegiatan Parade Of Art, Science and Religion (PASCAL)’ ke-12, di SMA Negeri 10 Fajar Harapan, Banda Aceh, Kamis (18/1/2024). Selain Iskandar, pejabat Pemerintah Aceh lainnya juga berbagi …

Read More »

Sekda Tinjau Rakor Tim PB PON XXI 2024 di Kantor Gubernur Sumut

MEDAN – Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh Bustami Hamzah, didampingi oleh Asisten Pemerintahan dan Keistimewaan Sekda Aceh Azwardi, meninjau Rapat Koordinasi (Rakor) terkait persiapan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024, di sejumlah ruang di rapat, di Komplek Kantor Gubernur Sumatera Utara, Rabu (17/1/2024). Sebagaimana diketahui, sejak kemarin (Selasa, 16/1) tim Pengurus Besar PON XXI Aceh-Sumut 2024 Wilayah Aceh bersama …

Read More »