Home / Ekonomi (page 26)

Ekonomi

Dyah Erti: Promosi Daring Butuh Pemahaman Teknik Pengambilan Gambar

Banda Aceh – Situasi pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) yang masih melanda dunia, menuntut para pelaku usaha termasuk para pengrajin untuk terus berinovasi dan berkreasi agar usaha yang sedang digeluti tetap bisa bertahan, salah satunya adalah promosi online. Oleh karena itu, pemahaman terhadap teknik pengambilan gambar dan video menjadi penting agar produk yang ditampilkan menarik minat konsumen. Hal tersebut …

Read More »

Presiden Berikan Banpres Produktif Usaha Mikro di Banda Aceh

Banda Aceh – Presiden Joko Widodo, menyerahkan Banpres Produktif kepada 200 pelaku usaha mikro, di Banda Aceh, Selasa 25/08. Dalam arahannya, presiden meminta agar para pelaku usaha tersebut untuk tetap bekerja keras dan semangat sampai kemudian kehidupan ekonomi Aceh dan Indonesia pada umumnya kembali membaik. “Saya tahu omzetnya menurun dan itu sulit pastinya. Ini pandemi global. Seluruh dunia yaitu 215 …

Read More »

Plt Gubernur: Kekhawatiran Resesi Ekonomi Perlu Diperhatikan Semua Pihak

Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah, mengatakan kekhawatiran terjadinya resesi ekonomi di tengah merebaknya pandemi covid-19 adalah salah satu hal terpenting yang perlu diperhatikan oleh semua pihak tak terkecuali pemerintah Aceh. “Dalam kondisi ini kita harus antisipatif. Semua negara bahkan pada skala provinsi akan mengunci dirinya. Tidak ada barang yang keluar,” kata Nova dalam sebuah diskusi terkait …

Read More »

Nova Minta Dukungan Menko Perekonomian Terkait Kelanjutan Pembangunan KEK Arun

Jakarta – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh Nova Iriansyah, meminta dukungan Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto terkait kelanjutan pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Arun Lhokseumawe. Permintaan itu disampaikan Nova saat melakukan pertemuan dengan Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto, di Kementerian Perekonomian RI di Jakarta, Jumat 24 Juli 2020. Nova mengatakan, pertemuan itu merupakan tindak lanjut dari pertemuan yang sudah pernah …

Read More »

Meski Covid-19, Aceh Masih Bisa Berbuat Lebih Baik untuk Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta – Dengan menjadi salah satu Provinsi yang angka positif Covid-19 terendah di Indonesia, Aceh masih bisa bertahan dan berbuat lebih baik dalam segi pertumbuhan ekonomi. “Capaian ini bisa memberikan kepercayaan diri kita bahwa meskipun dalam suasana pandemi,” kata Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Aceh Ir Nova Iriansyah MT, saat membuka acara The Light Of Aceh in Jogja, di Malika Ballroom …

Read More »

Plt Gubernur Aceh Melobi, Presiden Janji Beli Kopi Gayo

Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh berbagi cerita sukses melobi Presiden Joko Widodo, untuk membeli komoditi kopi gayo. Dalam pertemuan di Jakarta pada pekan lalu, Jokowi, sapaan presiden, menjanjikan untuk membeli produk utama perkebunan dataran tinggi gayo yaitu kopi, baik melalui skema BUMN ataupun swasta. Saat bertemu dengan Bupati dan Wakil Bupati serta pimpinan dan anggota DPRK Aceh Tengah, …

Read More »

Plt Gubernur Aceh Laporkan Rencana Investasi UEA  Kepada Menko Kemaritiman

Jakarta – Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Aceh Ir Nova Iriansyah MT melaporkan hasil kunjungannya ke Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA), pada awal Maret 2020 lalu, kepada Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Jenderal TNI (Purn) Luhut Binsar Pandjaitan, terkait dengan realisasi komitmen investasi UEA di Aceh. Laporan tersebut disampaikan Plt Gubernur Aceh saat melakukan pertemuan di Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman …

Read More »

Plt Gubernur Resmikan Cafe Mooda KNPI Aceh

Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur  Aceh Nova Iriansyah, meresmikan Mooda Cafe, Selasa (14/7/2020). Cafe tersebut merupakan inovasi bisnis pertama milik Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Aceh dengan tujuan untuk meningkatkan kemandirian finansial organisasi himpunan pemuda Aceh. Cafe yang terletak tepat di samping kantor DPD KNPI di jalan T. Hasan Dek, Simpang Jambo Tape, Kota Banda Aceh tersebut menawarkan kopi …

Read More »

Salurkan CSR, Nova Apresiasi BRI dan OJK Aceh

Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh Nova Iriansyah, mengapresiasi Bank Rakyat Indonesia (BRI) wilayah Aceh dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Aceh, yang telah menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat kurang mampu terdampak Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Bumi Serambi Mekah. Apresiasi tersebut disampaikan oleh Plt Gubernur, usai menerima dana tanggung jawab sosial perusahaan atau yang biasa dikenal dengan dana Corporate …

Read More »

Nova Apresiasi Dinas Koperasi Terus Bina UMKM di Aceh

Banda Aceh – Pelaksana Tugas Gubernur Aceh, Nova Iriansyah menyampaikan apresiasi bagi Dinas Koperasi dan UKM  Aceh yang terus melakukan pembinaan bagi banyak Usaha Kecil Mikro Menengah (UMKM) di Aceh. Dalam 3 tahun pemerintahan Aceh Hebat, IKM di Aceh bertambah dari 32 ribu menjadi 39 ribu unit. Sementara industri kreatif bertambah dari 20 ribu ke 22 ribu unit. Tak jarang, …

Read More »