Home / KESEHATAN

KESEHATAN

Mellani Subarni Tutup Rakon PKK 2024

BANDA ACEH – Penjabat (Pj) Ketua Tim Penggerak PKK Aceh, Mellani Subarni secara resmi menutup Rapat Konsultasi (Rakon) TP PKK se-Aceh Tahun 2024, Kamis (24/04/2024). Penutupan Rakon yang dipusatkan di Anjon Mon Mata di Komplek Meuligoe Gubernur Aceh tersebut diawali dengan penandatanganan rekomendasi hasil rumusan Rakon PKK Tahun 2024 yang telah dikonsultasikan sejak kemarin. Penandatanganan itu turut disaksikan oleh sejumlah …

Read More »

Pj Gubernur: PKK Pilar Utama untuk Pembangunan Berkelanjutan

BANDA ACEH – Penjabat (Pj) Gubernur Aceh diwakili Asisten Administrasi Umum, Iskandar AP, mengatakan, peran PKK dalam pembangunan menjadi pilar utama untuk memastikan pembangunan yang berkelanjutan. Hal itu ia sampaikan saat membuka Rapat Konsultasi (Rakon) Tim Penggerak PKK se-Aceh, di Anjong Mon Mata, Komplek Meuligoe Gunernur Aceh, Rabu, 24 April 2024. “Dalam menghadapi berbagai tantangan yang kompleks, seperti ketimpangan ekonomi, …

Read More »

ASN Dinas Pendidikan Dayah dan MPU Aceh Donor 95 Kantong Darah

BANDA ACEH— Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Dinas Pendidikan Dayah dan Sekretariat Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh hari ini Selasa (30/1/2024) mendapat giliran jadwal donor darah Pemerintah Aceh. Sebanyak 95 kantong darah terkumpul dari hasil donor ASN di kedua instansi tersebut. Masing-masing 56 kantong dari Dinas Pendidikan Dayah dan 39 kantong darah dari Sekretariat MPU Aceh. Kepala Dinas Pendidikan Dayah …

Read More »

Ayu Marzuki Kunjungi Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Fleksibel Aceh

BANDA ACEH– Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Aceh, Ayu Marzuki, berkunjung ke Sekolah Fleksibel Aceh di Ulee Kareng Banda Aceh, Selasa, (23/1/2024). Dalam kesempatan tersebut ia menyapa dan mengajak mengobrol sejumlah anak berkebutuhan khusus yang belajar di sekolah tersebut. Ayu mengapresiasi keberadaan sekolah fleksibel yang membuka kelas inklusi bagi anak-anak berkebutuhan khusus untuk belajar bersama dengan peserta didik pada …

Read More »

Empat Tahun Berjalan, Donor Darah ASN Pemerintah Aceh Terkumupul 42 Ribu Kantong Darah

BANDA ACEH— Kegiatan donor darah ASN Pemerintah Aceh sudah berjalan selama 4 tahun, sejak digelar pertama sekali pada Mei 2020. Total darah yang disumbangkan para ASN itu mencapai 42.369 kantong darah. “Kegiatan ini masih terus berlanjut pada tahun ini,” kata Kabag Kesra Yandas Biro Keistimewaan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Aceh, dr. Rauyani, MKM, Selasa, (9/1/2024). dr. Rauyani merinci capaian per …

Read More »

Penjabat Gubernur Ajak Keuchik Selesaikan Stunting di Aceh

BANDA ACEH – Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki mengajak seluruh Keuchik di Aceh untuk terlibat aktif dalam kampanye percepatan penurunan stunting di Aceh, sebagai langkah menjaga generasi penerus. Ajakan itu disampaikan Achmad Marzuki saat membuka kegiatan sosialisasi percepatan penurunan stunting kepada para Keuchik dari seluruh lokasi khusus penanganan stunting di Aceh, di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh Kamis, 21 Desember …

Read More »

Haru Biru Peringatan Hari Ibu di Anjong Mon Mata

BANDA ACEH – Seluruh hadirin tak mampu menahan air mata, saat panitia menampilkan video tentang keseharian Mariati, seorang Ibu Hebat yang merawat anandanya yang mengalami gangguan kejiwaan. Dan haru biru peringatan Hari Ibu di Anjong Mon Mata pun tak terelakkan, Rabu (20/12/2023). Para hadirin Talk Show Hari Ibu, yang mengangkat tema ‘Jiwa Sehat Keluarga Bahagia’, yang diselenggarakan oleh Rumah Sakit …

Read More »

Ayu Marzuki Sosialisasi Percepatan Penurunan Stunting Kepada Keuchik se Aceh

BANDA ACEH — Ketua Tim Penggerak PKK Aceh Ayu Marzuki melakukan sosialisasi percepatan penurunan stunting kepada para keuchik dari seluruh lokasi khusus penanganan stunting di Aceh. Kegiatan itu berlangsung di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh Selasa, 19 Desember 2023. Di hadapan para Keuchik Ayu mengingatkan bahayanya kekurangan asupan bagi tumbuh kembang anak, hingga berdampak pada perkembangan fisik dan otak anak …

Read More »

Pj Ketua PKK Aceh Ajak Semua Unsur Perkuat Koordinasi dan Kolaborasi Tangani Stunting

BANDA ACEH— Penjabat (Pj) Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Aceh, Ayu Marzuki, meminta semua unsur yang tergabung dalam Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Aceh untuk memperkuat koordinasi dan kolaborasi dalam menangani kasus stunting di Aceh. Menurutnya kedua hal tersebut masih belum dilakukan secara maksimal. “Padahal ini poin penting, sebagus apapun program yang digagas di atas, bila tidak disambut …

Read More »

Ketua TP PKK Aceh: Persiapan Pernikahan bukan Persiapan Resepsi

BANDA ACEH – Penjabat Ketua TP PKK Aceh Ayu Marzuki, mengingatkan para pasangan calon pengantin untuk mempersiapkan pernikahan dengan ilmu, karena persiapan pernikahan sangat berbeda dengan persiapan resepsi pernikahan. Hal tersebut disampaikan oleh Ayu Marzuki, saat menyampaikan materi pada seminar dan peluncuran Sekolah SAMARA Forum Dakwah Perbatasan Angkatan I, di Anjong Mon Mata komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Sabtu (9/12/2023). “Persiapan …

Read More »