Home / Informasi Lain / DINUL ISLAM (page 31)

DINUL ISLAM

Tiga Amalan yang Menguntungkan

HumasAceh | 5 Mei 2017 Allah SWT berfirman, “Sesungguhnya orang-orang yang selalu membaca Kitab Allah (Alquran) dan melaksanakan shalat dan menginfakkan sebagian rezeki yang Kami anugerahkan kepadanya dengan diam-diam dan terang-terangan, mereka itu mengharapkan perdagangan yang tidak akan rugi.” (QS Fathir [35]: 29).

Read More »

Cinta tak Berujung

Humas Aceh | 5 Mei 2017 Jalinan kasih persaudaraan yang disemai Rasulullah di antara para sahabatnya telah membentuk suatu hubungan antarindividu yang saling menguatkan, menghormati, menyayangi, dan semangat untuk maju bersama-sama. Situasi itulah yang ditunjukkan Sa’ad bin Rabi’ tatkala ia menghadapi masa-masa kritis. Meskipun dalam kondisi kritis, ia tetap menunjukkan rasa persaudaraan yang tinggi. Sebagaimana yang diriwayatkan Ibnu Hisyam bahwa …

Read More »

Gubernur: Peringatan Isra’ Mi’raj, momentum Memantapkan Shalat

Humas Aceh | 25 April 2017 Banda Aceh – Gubernur Aceh, dr H Zaini Abdullah, mengajak seluruh masyarakat Aceh untuk menjadikan peringatan Isra’ Mi’raj, sebagai momentum untuk memantapkan dan meningkatkan pelaksanaan shalat sehari-hari. Zaini mengingatkan, dengan spirit shalat dan kebersihan jiwa serta kesucian nurani, maka Aceh akan mampu dibangun sesuai dengan nilai-nilai Syari’at Islam.

Read More »

Luar Biasa, Inilah 5 Keutamaan Subuh Berjamaah

Humas Aceh | 7 April 2017 BOGOR – Shalat Subuh berjamaah sangat besar hikmahnya. Menurut Pimpinan Majelis Az-Zikra Ustadz Muhammad Arifin Ilham setidaknya ada lima  keutamaan Shubuh berjamaah.”Pertama, shalat Subuh berkaitan dengan pembagian pembagian rezeki,” kata Ustadz Arifin Ilham kepada Republika.co.id, Jumat (7/4).

Read More »

Menjemput Rezeki

Humas Aceh | 7 April 2017 JAKARTA — Malam itu, saya sengaja mencari mesin ATM salah satu bank umum syariah untuk keperluan transfer. Setelah selesai urusan, saya pulang. Namun, langkah saya terhenti oleh seorang bapak tua yang sedang menjajakan dagangannya. Saya masuk mobil dan saya lihat dari dalam mobil ternyata bapak tua itu buta matanya. Setiap ada yang beli, uangnya …

Read More »

Ilmu yang Paling Agung

Humas Aceh | 7 April 2017  JAKARTA — Dalam sebuah hadis shahih diriwayatkan Ibnu Majah, Rasulullah berkata bahwa menuntut ilmu adalah kewajiban setiap Muslim. Islam adalah satu-satunya agama yang meletakkan menuntut ilmu sebagai kewajiban individual. 

Read More »

Pentingnya Belajar Agar Memahami Perbedaan

Humas Aceh | 24 Maret 2017 Islam adalah agama yang sempurna. Kesempurnaan itu mampu menyatukan seluruh umat Islam, bahkan non-muslim dalam satu tatanan kehidupan yang satu. Islam juga adalah agama yang sangat memungkinkan adanya perbedaan bagi umatnya dalam mengamalkan ajaran Islam. Perbedaan yang dimaksud adalah perbedaan yang terjadi karena berdasarkan argumentasi syar’i, semisal berbeda dalam memahami dalil, berdeda pada proses …

Read More »

Ikhlas Bermedia Sosial

Humas Aceh | 10 Maret 2017 JAKARTA — Tanda-tanda akhir zaman tidaklah selalu buruk. Dalam sebuah hadis hasan diriwayatkan Imam Ahmad, di antara tanda yang baik adalah tersebarnya tulisan dan buku. Melalui media sosial (medsos), tulisan dapat tersebar cepat dan masif. Betapa banyak manfaat dari postingan ilmu dan nasihat yang dapat kita petik darinya. Celakanya, ia tidak saja berpotensi menghapus …

Read More »