Home / Berita Terbaru (page 694)

Berita Terbaru

Gubernur: Peringatan Isra’ Mi’raj, momentum Memantapkan Shalat

Humas Aceh | 25 April 2017 Banda Aceh – Gubernur Aceh, dr H Zaini Abdullah, mengajak seluruh masyarakat Aceh untuk menjadikan peringatan Isra’ Mi’raj, sebagai momentum untuk memantapkan dan meningkatkan pelaksanaan shalat sehari-hari. Zaini mengingatkan, dengan spirit shalat dan kebersihan jiwa serta kesucian nurani, maka Aceh akan mampu dibangun sesuai dengan nilai-nilai Syari’at Islam.

Read More »

Pemerintah Aceh Akan Bantu Selesaikan Masalah Asrama Aceh di Jogja

 Pemerintah Aceh akan berupaya membantu menyelesaikan masalah asrama Meuligoe Sultan Iskandar Muda, di Jalan Poncowinatan No 6 di Yogyakarta,  dan akan melakukan pendekatan dengan Sultan Yogyakarta terkait sengketa tersebut. Hal demikian disampaikan Gubernur Aceh Zaini Abdullah didampingi Kepala Biro Hukum Pemerintah Aceh Edrian dan Kepala Humas Pemerintah Aceh Mulyadi Nurdin, Senin (24/04). Gubernur Aceh mengatakan walaupun asrama tersebut bukan milik …

Read More »

Gubernur Puji Keberhasilan Pangdam Amankan Pilkada

Humas Aceh | 20 April 2017 Banda Aceh — Gubernur Aceh, dr. H. Zaini Abdullah memuji keberhasilan mantan Panglima Kodam Iskandar Muda, Mayjen TNI Tatang Sulaiman yang dinilai berhasil memimpin militer di Aceh selama gelaran Pilkada pertengahan Februari lalu.

Read More »

Sekda: Aceh Pelopor Qanun Perlindungan Perempuan dan Anak

Humas Aceh | 18 April 2017 Banda Aceh – Aceh adalah pelopor atau wilayah pertama di Indonesia yang memiliki Peraturan Daerah atau Qanun untuk isu Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Meskipun demikian, tingkat kekerasan terhadap perempuan dan anak masih tinggi. Oleh karena itu, program pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak masih harus terus dibenahi dan ditingkatkan

Read More »