BANDA ACEH – Pemerintah Aceh mengeluarkan imbauan kepada seluruh masyarakatnya yang masih menggunakan pelat nopol luar untuk kendaraan pribadi agar segera melakukan mutasi pelatnya menjadi pelat Aceh atau BL. Hal tersebut penting agar pajak kendaraan bermotor (PKB) tidak mengalir ke daerah lain. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Aceh atau BPKA Reza Saputra, di Banda Aceh, Selasa, (30/9/2025). …
Read More »PEMERINTAHAN
Gubernur dan DPRA Sahkan APBA Perubahan 2025
BANDA ACEH–Dewan Perwakilan Rakyat Aceh atau DPRA bersama Gubernur Aceh Muzakir Manaf, menyetujui dan mengesahkan Rancangan Qanun tentang Perubahan APBA Tahun Anggaran 2025. Pengesahan dilakukan melalui rapat paripurna di Kantor DPRA, pada Senin, (29/9/2025). Postur APBA Perubahan yang disahkan tercatat sebesar Rp11,1 triliun, dengan rincian pendapatan Rp10,6 triliun, belanja Rp11,1 triliun dan defisit sebesar Rp472 miliar lebih. Dalam kesempatan itu, …
Read More »Gubernur Aceh Minta Menaker Bangun BLK Spesifikasi Khusus di Aceh
BANDA ACEH— Gubernur Aceh Muzakir Manaf, meminta Menteri Ketenagakerjaan RI, Yassierli, membangun Balai Latihan Kerja (BLK) berspesifikasi khusus di Aceh. Hal tersebut dinilai penting untuk memenuhi tenaga kerja dengan keahlian khusus yang dibutuhkan pada beberapa sektor. Permintaan tersebut disampaikan langsung oleh Mualem saat menjamu makan siang Menteri Ketenagakerjaan RI, Yassierli, di Pendopo Gubernur Aceh, Kamis, (25/9/2025). “Kita berharap permintaan ini …
Read More »Sekda Aceh Pimpin Rapat Tindak Lanjut Pengelolaan Sumur Minyak Masyarakat
Banda Aceh – Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, S.IP, MPA, memimpin rapat tindak lanjut terkait penanganan dan penetapan sumur minyak masyarakat yang diselenggarakan secara virtual melalui aplikasi Zoom Meeting di Ruang Rapat Sekda, Kantor Gubernur Aceh, Senin (22/9/2025). Rapat tersebut dihadiri oleh Asisten II Sekda Aceh, Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh, Wakil Kepala Badan Pengelola …
Read More »Sekda Nasir Optimis Kader Muda Seudang Mampu Lanjutkan Estafet Perjuangan Partai Aceh
BANDA ACEH— Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Nasir, optimis kader Muda Seudang mampu melanjutkan estafet perjuangan para pengurus Partai Aceh dalam membangun daerah. Menurutnya keberanian dan integritas yang dimiliki kaum muda menjadi modal penting kader Muda Seudang dalam melanjutkan eksistensi Partai Aceh ke depan. “Gubernur Aceh Muzakir Manaf yang juga Ketua Umum Partai Aceh merupakan sosok yang membuka ruang dan memberi …
Read More »Wagub Aceh Hadiri Rakor Pemda se-Sumatera, Bahas Kamtibmas dan Antisipasi Isu Strategis 2025
BATAM— Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintahan Daerah se-Sumatera yang digelar di Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri), Minggu (21/9). Rapat yang dipimpin Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian ini dihadiri para kepala daerah dari seluruh provinsi di Pulau Sumatera, baik secara langsung maupun daring. Mendagri menegaskan pentingnya sinergi antara pemerintah pusat dan daerah dalam menjaga stabilitas nasional …
Read More »Gubernur Aceh Mualem Terima Silaturahmi Kapolda Baru
Banda Aceh-Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau akrab disapa Mualem menerima kunjungan silaturahmi resmi Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Aceh Brigjen Marzuki Ali Basyah di Meuligoe Gubernur Aceh, Minggu (24/8/2025). Dalam pertemuan itu, Gubernur didampingi istrinya, Marlina Usman, sementara Kapolda turut hadir bersama istrinya Irawati Marzuki beserta keluarga. Kunjungan berlangsung hangat. Saat tiba di Meuligoe, Brigjen Marzuki disambut langsung oleh Mualem. Keduanya …
Read More »Asisten III dan Ketua TP PKK Aceh Hadiri Malam Pisah Sambut Kapolda Aceh
Banda Aceh – Asisten III Sekda Aceh, Muhammad Diwarsyah, dan Ketua TP PKK Aceh, Marlina Usman, menghadiri acara malam pisah sambut Kapolda Aceh yang berlangsung di Aula Mapolda Aceh, Sabtu malam (23/8/2025). Acara tersebut merupakan momen perpisahan dengan Kapolda lama, Irjen Pol Dr. Achmad Kartiko, S.I.K., M.H., sekaligus penyambutan Kapolda baru, Brigjen Pol Drs. Marzuki Ali Basyah, M.M. Brigjen Pol …
Read More »Gubernur Aceh Siap Dukung Program Kerja MUNA
BANDA ACEH— Gubernur Aceh, Muzakir Manaf atau Mualem, menerima kunjungan silaturahmi para ulama yang terhimpun dalam organisasi Majelis Ulama Nanggroe Aceh (MUNA), di Meuligoe Gubernur, Sabtu, (23/8/2025). Pertemuan itu berlangsung usai dilaksanakannya rapat pimpinan (Rapim) MUNA di restoran Pendopo Gubernur Aceh. Dalam pertemuan itu, Mualem menyampaikan komitmennya mendukung seluruh program kerja MUNA yang telah disepakati dalam Rapim. Ia yakin, masukan …
Read More »Pemerintah Aceh dan DPRA Sepakati Ranqan RPJMA 2025-2029 Diqanunkan
BANDA ACEH – Pemerintah Aceh dan Dewan Perwakilan Rakyat Aceh menyepakati Rancangan Qanun Rencana Pembangunan Jangka Menengah Aceh 2025-2029 untuk Diqanunkan. Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan bersama antara Gubernur Aceh Muzakir Manaf dengan Ketua DPRA Zulfadli, di ruang rapat Paripurna DPRA, Kamis (21/8/2025) sore. Dengan ditandatanganinya kesepakatan Qanun RPJMA yang merupakan usul dari Pemerintah Aceh ini, maka tahap selanjutnya adalah …
Read More »