Banda Aceh – Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Aceh, Mellani Subarni, secara langsung meneteskan vaksin polio ke mulut pelajar Sekolah Dasar (SD) Al-Azhar Cairo, Banda Aceh, Rabu (7/12/2022). Masing-masing siswa yang berusia di bawah 12 tahun mendapatkan dua tetes vaksin. Pemberian vaksin bagi puluhan siswa SD itu dilakukan sebagai wujud komitmen dan dukungan DWP Aceh dalam penanganan polio, setalah ditetapkan …
Read More »LINTAS ACEH
Buka Musda KNPI, Ini Pesan Pj Gubernur Aceh
ACEH TAMIANG– Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Aceh menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke 14 dalam rangka pemilihan ketua baru di Kuala Simpang, Aceh Tamiang, Rabu, 07 Desember 2022. Musda itu dibuka Sekretaris Daerah Aceh Bustami yang hadir mewakili Pj Gubernur Aceh. Dalam sambutan tertulis yang dibacakan Bustami menyebutkan, Pj Gubernur Aceh Achmad Marzuki menyampaikan sejumlah poin, di antaranya mengucapkan selamat …
Read More »Pasca Pandemi Covid-19, Perekonomian Sumatera Mulai Membaik
Banda Aceh – Pulau Sumatera merupakan penyumbang kegiatan ekonomi terbesar kedua setelah Pulau Jawa, bagi perekonomian Indonesia. Meskipun sempat terdampak Pandemi Covid 19, saat ini perekonomian di Sumatera dan Indonesia secara umum sudah mulai bangkit. Hal tersebut disampaikan oleh Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh Iskandar AP, saat membacakan sambutan Gubernur Aceh, pada acara pembukaan Konsultasi Regional Produk Domestik Regional Bruto …
Read More »Peserta Konreg PDRB-ISE Rumuskan Kesepakatan dan Rekomendasi
Banda Aceh – Konsultasi Regional Produk Domestik Bruto dan Indikator Sosial Ekonomi (PDRB-ISE) se-Wilayah Sumatera Tahun 2022, telah dimulai malam ini. Kegiatan ini dimulai dengan High Level Meeting (HLM) dalam rangka penyusunan naskah kesepakatan dan rekomendasi bersama. Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah Bappeda Aceh Reza Saputra, usai penyusunan naskah kesepakatan dan rekomendasi, yang diikuti oleh …
Read More »Ketua DWP Minta Kaum Ibu di Pulo Aceh Berikan Vaksin Polio Lengkap untuk Anak
ACEH BESAR— Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Aceh, Mellani Subarni, meminta kaum ibu di Kecamatan Pulo Aceh untuk memberikan vaksinasi polio secara lengkap untuk anak-anaknya. Ia menegaskan vaksinasi polio halal dan tidak berbahaya. “Ditemukannya kasus Polio di Pidie membuka mata kita semua bahwa begitu penting vaksin lengkap bagi anak-anak kita,” ujar Mellani pada acara Baksos DWP Aceh yang digelar di …
Read More »Rumah Bagian Penting dari Pertumbuhan Ekonomi
Banda Aceh – Pj Gubernur Aceh yang diwakili Staf Ahli Gubernur Aceh Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik, Bukhari, mengatakan rumah merupakan bagian penting dan tidak terpisahkan dari pertumbuhan ekonomi dan pertambahan penduduk. Semakin baik pertumbuhan ekonomi maka akan berdampak pula pada meningkatnya kebutuhan hunian ideal bagi masyarakat. Hal itu ia sampaikan dalam sambutannya pada Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Dewan Pengurus …
Read More »Dukung Sertifikasi Jaminan Produk Halal Melalui Qanun, MPU Berikan Penghargaan kepada Pj Gubernur Aceh
BANDA ACEH – Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh, memberikan penghargaan kepada Penjabat (Pj) Gubernur Aceh karena dinilai telah memberikan dukungan penuh atas sertifikasi jaminan produk halal melalui kebijakan daerah atau Qanun Aceh. Penghargaan Kategori Pendukung Sertifikat Jaminan Produk Halal itu diterima Staf Ahli Gub Bidang Keistimewaan Aceh, SDM dan Hub Kerjasama Ir. H. Iskandar Syukri atas nama Penjabat Gubernur Aceh, …
Read More »Minyak Nilam Aceh Kembali Diekspor ke Eropa
Banda Aceh – Bertempat di gedung ARC-PUIPT Nilam Aceh Universitas Syiah Kuala (USK) tepatnya Senin (05/12/2022) Kepala Bappeda Aceh bersama Dinas terkait lainnya serta jajaran Rektorat Universitas Syiah Kuala turut menghadiri acara “Pelepasan Ekspor Minyak Nilam Aceh” yang digagas oleh Atsiri Research Center (ARC) Universitas Syiah Kuala. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Rektor Universitas Syiah Kuala, Prof. Dr. Ir. Marwan, …
Read More »Pj Gubernur Imbau Bupati dan Wali Kota Dukung Penuntasan Vaksinasi Polio Bagi Anak
BANDA ACEH – Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, mengimbau seluruh Bupati dan Wali Kota se Aceh agar serius melakukan kegiatan Sub Pin Polio di masing-masing daerah. “Tolong kerja sama dengan seluruh unsur Forkopimda, sehingga target 95 persen (sub pin polio) dapat tercapai,” kata Achmad Marzuki saat pencanangan Sub Pekan Imunisasi Nasional (Sub Pin) Polio Aceh oleh Menteri Kesehatan Budi …
Read More »Pj Gubernur Aceh Kembali Ikuti Rakor Rutin Pengendalian Inflasi Daerah Bersama Mendagri
BANDA ACEH— Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Achmad Marzuki kembali mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) rutin mingguan yang digelar Menteri Dalam Negeri untuk pengendalian inflasi daerah, Senin, (5/12/2022). Rakor yang diikuti secara virtual dari Meuligoe Gubernur Aceh itu, dihadiri juga Sekda Aceh Bustami, perwakilan BPS Aceh, perwakilan Bulog Aceh dan sejumlah Kepala Satuan Kerja Perangkat Aceh (SKPA) terkait. Menteri Dalam Negeri, Muhammad …
Read More »