Home / Kab. Aceh Utara

Kab. Aceh Utara

Wagub Fadhlullah Dampingi Menko Polkam RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Huntap di Aceh Utara

Aceh Utara – Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, bersama Kapolda Aceh, Marzuki Ali Basyah, mendampingi Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Republik Indonesia (Menko Polkam RI), Jenderal (Purn) Djamari Chaniago, pada rangkaian kunjungan kerja dalam rangka meninjau kesiapan pembangunan hunian tetap bagi masyarakat terdampak bencana hidrometeorologi di Kabupaten Aceh Utara, Rabu (7/1). Kedatangan Menko Polkam RI beserta rombongan disambut langsung oleh …

Read More »

Gubernur Mualem Terima Bantuan Warga Malaysia untuk Korban Banjir dan Longsor

Lhoksukon-Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau Mualem menerima bantuan kemanusiaan dari warga Malaysia yang diserahkan secara simbolis di Aceh Utara, Minggu (28/12/2025). Bantuan tersebut diperuntukkan bagi korban banjir bandang dan longsor yang melanda sejumlah wilayah di Aceh. Bantuan berupa sembako itu diberikan oleh Majlis Ugama Islam dan Adat Resam Melayu Pahang serta Dewan Perniagaan Malaysia–Aceh sebagai bentuk solidaritas masyarakat Malaysia kepada …

Read More »

Sekda Aceh Tinjau dan Salurkan Bantuan Logistik di Posko Pengungsian di Aceh Utara

ACEH UTARA – Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, meninjau langsung kondisi masyarakat di posko pengungsian Gampong Bungkaih, Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara, Sabtu (27/12/2025). Kunjungan ini dilakukan untuk melihat langsung dampak kerusakan akibat bencana banjir besar yang melanda wilayah tersebut serta proses penanganan yang sedang berlangsung. Kedatangan Sekda M. Nasir yang didampingi Asisten I Bidang Pemerintahan Aceh, Drs. Syakir, …

Read More »

Kak Na Antar Bantuan ke Lhok Gunci, Perkampungan yang Berubah Menjadi Sungai

ACEH UTARA – Langit perlahan menua, perlahan gelap merambat saat Ketua TP PKK Aceh Marlina Muzakir, bersama Staf Ahli TP PKK Aceh Mukarramah Fadhlullah, serta influencer Cut Bul, mengantarkan bantuan ke Meunasah Gampong Paya Rubek Kecamatan Sawang, Senin (22/12/2025) malam. Kak Na dan rombongan menyeberangi Krueng Sawang yang telah berubah alurnya. Alur lama telah berubah menjadi timbunan pasir dan batu. …

Read More »

Kak Na Antar Bantuan ke 2 Gampong di Pelosok Aceh Utara

ACEH UTARA – Ketua TP PKK Aceh Marlina Muzakir, menyalurkan bantuan tanggap darurat untuk korban terdampak banjir di Gampong Rumoh Rayeuk dan Gampong Bukit Linteung di Kecamatan Langkahan, Selasa (16/12/2025) malam. Kedua Gampong ini merupakan yang cukup parah dihajar bandang. Air yang datang sangat deras menyapu rumah-rumah warga. Jika pun rumah mereka sanggup bertahan, namun sudah tak utuh lagi. Usai …

Read More »

Sekda Aceh Tinjau Penanganan Darurat Bencana dan Kerusakan Jalan di Aceh Utara

ACEH UTARA – Pemerintah Aceh terus bergerak merespons bencana hidrometeorologi yang melanda sejumlah wilayah dalam dua pekan terakhir. Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP, MPA, bersama jajaran terkait turun langsung ke Aceh Utara pada Kamis, 11 Desember 2025, untuk memastikan penanganan darurat berjalan efektif dan seluruh kebutuhan masyarakat terdampak dapat ditangani dengan cepat. ‎ ‎Setibanya di Aceh Utara, Sekda Aceh didampingi …

Read More »

Mualem Sambut Bantuan Via Laut di Pelabuhan Krueng Geukueh Aceh Utara

Aceh Utara-Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau Mualem menyambut kedatangan bantuan logistik yang diangkut melalui jalur laut di Pelabuhan Krueng Geukueh, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara, Minggu (30/11/2025). Bantuan sembako untuk kebutuhan tanggap darurat tersebut dikirim Pemerintah Aceh bekerja sama dengan pihak Express Bahari dan BNPB. Kapal yang bertolak dari Pelabuhan Ulee Lheue, Banda Aceh, itu tiba di Krueng Geukueh pada Minggu …

Read More »

Mualem Gelar Rapat Penanggulangan Banjir di Aceh Utara

Aceh Utara-Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau Mualem menggelar rapat koordinasi penanggulangan bencana banjir bersama Bupati Aceh Utara, Ismail A Jalil (Ayahwa), di Pendopo Bupati Aceh Utara, Minggu (30/11/2025) malam. Rapat tersebut digelar untuk mempercepat langkah penanganan darurat, terutama distribusi bantuan kepada warga yang terdampak banjir. Dalam arahannya, Mualem meminta seluruh pihak bekerja maksimal untuk menangani bencana banjir ini agar kebutuhan …

Read More »

Kak Na Bersama Plt Kadinsos Aceh Tinjau Banjir Lhoksukon dan Aceh Timur

LHOKSUKON – Ketua TP PKK Aceh Marlina Muzakir, didampingi Plt Kepala Dinas Sosial Aceh Chaidir, meninjau sejumlah korban terdampak banjir di Aceh Timur dan Lhoksukon. Banjir yang merendam jalan nasional Banda Aceh-Medan, tepatnya di Gampong Cubrek Kecamatan Lhoksukon mengakibatkan aktivitas lalulintas lumpuh total. Kendaraan pun menepi menunggu air surut, mengakibatkan antrean panjang beberapa kilometer. Rombongan Ketua TP PKK Aceh pun …

Read More »

Dari Pedalaman Aceh Utara, Kak Na Ajak Pemda Gencarkan Posyandu

ACEH UTARA – Ketua TP PKK Aceh Marlina Muzakir, mengajak Pemerintah Kabupaten dan Kota untuk menggencarkan Posyandu, agar upaya pencegahan stunting lebih maksimal dan kesehatan masyarakat bisa selalu terkontrol. Pesan tersebut disampaikan oleh wanita yang akrab disapa Kak Na itu, usai mendengarkan aspirasi warga di Gampong Pante Bahagia, Kecamatan Paya Bakong, Selasa (14/10/2025). “Pak Bupati dan Ibu Ketua TP PKK …

Read More »